Articles

Solois Menuk Berganti Nama Inara Lewat Perilisan Single Light

Setelah merilis album mini perdana Bicara Rasa (2019), Menuk Hentiasanti atau akrab disapa Menuk sempat merilis album penuh dalam proyek musik Sequoia Projects tahun 2023. Di tahun yang sama, ia juga berkolaborasi dengan Meilita …

• Jun 26, 2025

5 Peran Esensial yang Bikin Band Lo Naik Level

Bikin band itu gampang-gampang susah. Gampang kalau cuma soal ngumpulin orang yang bisa main musik. Tapi jadi band yang sustain? Nah, itu cerita lain. Di balik lagu yang enak, panggung yang megah, atau konten …

• Jun 25, 2025

Batavia Collective Siapkan Single dan Album Mini Baru

Setelah tampil di berbagai festival internasional, trio electro-jazz asal Jakarta, Batavia Collective atau disingkat BTVC siap kembali melepas karya baru. Mereka akan merilis single kolaborasi bersama musisi eksperimental asal Singapura, weish dalam judul “Signs” …

• Jun 25, 2025

Mawar De Jongh Rilis Single Tinggal untuk Film Tinggal Meninggal

Hampir setahun sejak menjadi kolaborator dengan Jaz dalam lagu “Bukan Dengan Dia”, Mawar De Jongh akhirnya kembali membawa single terbaru “Tinggal” (04/06) untuk mengisi soundtrack film Tinggal Meninggal.     Melalui siaran pers, film …

• Jun 24, 2025

Menjaga Militansi Perjuangan Musisi

Militan. Pendekatan personal. Capek. Tapi tetap dilakoni. Saban siang dan malam. Tak kenal lelah. Berlebihan kedengarannya, tapi begitu adanya. Selalu ada upaya yang diupayakan. Angka-angka penghasilan mandek. Dikonversi ke dalam penerimaan negara juga enggak …

• Jun 24, 2025

Man Osman Kolaborasi bersama Traffic Jam di Single Terbaru

Setelah terakhir merilis single “Keras Kepala Nama Tengahku” Maret 2024 lalu, Man Osman kembali menghadirkan karya terbaru dengan menggandeng band Traffic Jam dalam tajuk “Bentang Jarak Asmara” (20/06).     Lagu ini diciptakan oleh …

• Jun 23, 2025

Dreane Rilis Album Penuh Perdana, Lagu Keluh Jadi Andalan

Di dunia yang makin berisik, kadang yang kita butuh cuma lagu yang bisa diajak duduk bareng, yang enggak ngegas, enggak cerewet, tapi tetap bisa nemenin. “Keluh”, trek fokus album Dreane adalah jenis lagu yang …

• Jun 23, 2025

Bemby Gusti Meramu Ulang Lagu Rayuan Nan Elok

Di era ketika lagu bisa viral lalu lenyap hanya dalam beberapa hari, Bemby Gusti justru melangkah ke belakang. Tapi bukan untuk nostalgia, ia kembali meramu lagu yang ia ciptakan sepuluh tahun lalu, bukan karena …

• Jun 23, 2025

SaladKlab: Ketika Salad, Tech House, dan Kolektif Jadi Cerita yang Sama

Di tengah hingar-bingar rilisan lokal yang makin penuh tapi juga makin cepat hilang jejak, SaladKlab datang tidak terburu-buru. Sebuah kolektif elektronik yang tidak mendadak muncul, tapi juga tidak sibuk menjelaskan kenapa mereka ada. Mereka …

• Jun 23, 2025

Lirik Lagu Sambutlah The Jeblogs sebagai Anthem Anak Muda

Di artikel lirik kali ini Pophariini memilih lagu “Sambutlah” dari The Jeblogs untuk mengetahui bagaimana barisan kata-katanya bisa tercipta menjadi lirik yang kuat dan dinyanyikan dengan penuh penghayatan dalam setiap aksi mereka di panggung. …

• Jun 21, 2025

WYAT, The Skit, Teori, dan Barmy Blokes Turut Menyukseskan Latihan Pestapora Solo

Setelah rangkaian workshop dan talkshow berlangsung tanggal 12-14 Juni 2025, Latihan Pestapora Solo persembahan Boss Creator akhirnya terlaksana hari Minggu, 15 Juni 2025 di Pamedan Mangkunegaran. Latihan Pestapora Solo kali ini berhasil mengumpulkan sekitar …

• Jun 21, 2025

Larkin Asal Karawang Lepas Single Perdana Term

Band alternatif asal Karawang, Larkin resmi melepas karya perdana dalam bentuk single bertajuk “Term” hari Jumat (13/06). Di single ini, mereka merepresentasikan perpaduan harmoni dream pop dan keliaran indie rock untuk musik yang dibawakan. …

• Jun 20, 2025

Produser Musik Elektronik Jambi, Kevin Khosiyi Rilis Underground

Produser musik elektronik asal Jambi, Kevin Khosiyi resmi melepas single “Underground” hari Jumat (20/06). Lagu ini dirilis bersama Lemon Drops Records sebagai label naungan dan akan tersedia secara global melalui berbagai platform digital.   …

• Jun 20, 2025