Saat Khole Melamun Di Tengah Malam
Penyanyi RnB, Khole melepas single perdananya yang berjudul “2AM Thoughts” yang dirilis oleh Warner Music Indonesia. Melalu musiknya Khole ingin berbagi cinta kepada dunia, dan mengatakan bahwa menyerah pada cinta bukanlah pilihan. Lagu perdana milik Khole bercerita tentang mencintai seseorang, dan patah hati. Meskipun melalui lagunya Khole mencoba berpesan bahwa tidak mudah melepaskan seseorang yang telah menghancurkan hati kita dan akan selalu diingatkan olehnya. Namun, lebih baik untuk pergi dan melepaskan orang semacam itu sendirian.
Single debutnya, “2AM Thoughts” yang bernuansa pop RnB dengan sentuhan EDM ini dikerjakan dengan produser dan komposer musik untuk film Ivan Gojaya yang pernah bekerja dengan Rich Brian dan Niki. Dan bagi Khole menulis musik itu adalah pengalaman yang penuh perasaan dan emosi sehingga sangat berharga untuk dibagikan dan menjadi penyemangat menjadi pendengarnya.
Merasa bersyukur karena dikelilingi oleh banyak orang luar biasa dari industri musik yang mengajar dan membantunya banyak hal tentang musik, Khole akhirnya bangga bisa menyebarkan ceritanya ke seluruh dunia melalui single perdana ini.
____
Eksplor konten lain Pophariini
- #hidupdarimusik
- Advertorial
- AllAheadTheMusic
- Baca Juga
- Bising Kota
- Esai Bising Kota
- Essay
- Feature
- Good Live
- IDGAF 2022
- Interview
- Irama Kotak Suara
- KaleidosPOP 2021
- KALEIDOSPOP 2022
- KALEIDOSPOP 2023
- Kolom Kampus
- Kritik Musik Pophariini
- MUSIK POP
- Musisi Menulis
- New Music
- News
- Papparappop
- PHI Eksklusif
- PHI Spesial
- PHI TIPS
- POP LIFE
- Review
- Sehidup Semusik
- Special
- Special Video
- Uncategorized
- Videos
- Virus Corona
- Webinar
Diproduseri Marcell Siahaan, Sic Mynded Rilis Single Mesin Masa Depan
Setelah mengeluarkan single terakhir “Just Another Day” Desember 2021, Sic Mynded kembali dengan karya terbaru bertajuk “Mesin Masa Depan” hari Kamis (31/10), yang mengangkat tema tentang hubungan kompleks antara manusia dan teknologi. …
Bangkit bersama Hindia dan Lomba Sihir
Joyland Festival adalah tempat bagi mereka yang menemukan makna mendalam karya musisi lokal Indonesia. Joyland Festival juga menjadi ajang yang menghubungkan kita dengan para musisi lokal Indonesia yang, lebih dari sekadar menghibur, membawa makna …