Sal Priadi Rilis Videoklip “Mesra-mesraannya kecil-kecilan dulu”
Sal Priadi resmi merilis videoklip terbaru “Mesra-mesraannya kecil-kecilan dulu” tanggal 4 Desember 2022. Ia tak memerankan videonya langsung, namun kembali bekerja sama dengan Aco Tenriyagelli dalam penggarapannya.
Setelah mengambil konsep film pendek untuk “Serta Mulia”, kali ini Sal dan Aco menyuguhkan visualisasi yang tak kalah mengena. Video hadir dengan alur cerita yang hangat tentang sebuah keluarga.
Aco membuat satu reka adegan, seorang kakak harus menjaga adik-adiknya selama Ibu tidak di rumah yang menafsirkan bahwa untuk merasakan kemesraan itu terasa tidak mudah.
Seiring dengan pesan yang tertuang dalam lirik yang dituliskan oleh Sal, bagaimana keadaannya saat pandemi. Ia terpaksa harus merasakan mesra-mesraan dalam kondisi yang sederhana akibat keterbatasan ruang gerak.
Meskipun situasi dalam video dengan apa yang sebenarnya dialami Sal berbeda, video ini diharapkan bisa terus menjadi pengingat sekaligus semangat baru bagi siapapun untuk menemukan mesra yang tadinya kecil menjadi cukup.
Eksplor konten lain Pophariini
- #hidupdarimusik
- Advertorial
- AllAheadTheMusic
- Baca Juga
- Bising Kota
- Esai Bising Kota
- Essay
- Feature
- Good Live
- IDGAF 2022
- Interview
- Irama Kotak Suara
- KaleidosPOP 2021
- KALEIDOSPOP 2022
- KALEIDOSPOP 2023
- Kolom Kampus
- Kritik Musik Pophariini
- MUSIK POP
- Musisi Menulis
- New Music
- News
- Papparappop
- PHI Eksklusif
- PHI Spesial
- PHI TIPS
- POP LIFE
- Review
- Sehidup Semusik
- Special
- Special Video
- Uncategorized
- Videos
- Virus Corona
- Webinar
Fraksi Penemu Sepeda Bercerita tentang Hobi di Single Gocapan
Setelah merilis single “Olahgaya” 2023 lalu, Fraksi Penemu Sepeda asal Bogor resmi meluncurkan karya terbaru berupa single dalam tajuk “Gocapan” hari Rabu (23/10). Lagu ini menceritakan serunya pengalaman bersepeda sambil mencari sarapan pagi. …
Beltigs Asal Bandung Menandai Kemunculan Lewat Single Pelican Cove
Bandung kembali melahirkan band baru yang menamakan diri mereka Beltigs. Band ini menandai kemunculan mereka dengan menghadirkan single perdana “Pelican Cove” hari Kamis (07/11). Beltigs beranggotakan Naufal ‘Domon’ Azhari (gitar), Ferdy Destrian …