Archive: Boenda Chaos

Boenda Chaos, Emak-emak yang Konsisten dengan Identitas Punk!

Sabtu, 1 Februari 2025 di Lebak Bulus, Jakarta Selatan dipenuhi gerombolan anak punk. Mereka hadir dengan dandanan jaket penuh patch dan spike, rambut berdiri, dan sepatu terbaik yang mereka miliki. Hadir di tengah gerombolan …

• Feb 13, 2025

Boenda Chaos Ajak Bersenang-senang di Punk Rock Party

Band punk asal Lampung, Boenda Chaos merilis single berjudul “Punk Rock Party” bersama SPRG Record, yang bercerita tentang kehidupan bersenang-senang seorang anak punk di akhir pekan. Terbentuk sejak tahun 1999, personel band kini tersisa …

• Nov 3, 2023