5 Album Indonesia yang Memengaruhi Karier Avhath
Berjarak 5 bulan dari peluncuran, Avhath sukses mengadakan pesta perilisan single “Return To Sender” tanggal 25 Agustus lalu. Perhelatan bertajuk Pure Evil Musikk: Return To Sender Release Party ini mengambil tempat di Pecos Bar Senopati, Jakarta Selatan.
Sebagai tuan rumah, Avhath turut menampilkan Morgensoll dan Pure Wrath untuk menghibur penonton di panggung intimate tersebut. Penampilan mereka berhasil memanaskan suasana penonton sebelum akhirnya menyaksikan Avhath.
Usai Avhath manggung, kami sempat mewawancarai para personel yang saat itu diwakili oleh Ekrig (vokal), Yudha (gitar), dan Rey (gitar) soal apa saja album Indonesia yang memengaruhi karier mereka. Simak langsung di bawah ini.
Fall Is The Season – Fall
“Kayaknya pertama kali gue dengerin hardcore tuh Fall sebenarnya, baru akhirnya gue dengerin yang lain.” – Rey
High Octane Rock – Seringai
“Keren banget lah, siapa yang gak dengerin Seringai gitu dulu. High Octane Rock tuh mengubah hidup gue sih. Gokil.” – Rey
“Produksinya proper.” – Yudha
Selfish Believer – prasarp
“Karena menurut gue mewakili teen angst gue.” – Ekrig
Album Amerta yang akan rilis
“Karena heavy banget.” – Ekrig
Eternal – Morgensoll
“Karena gue ada di situ. Tapi memang gue suka sih album ini.” – Ekrig
Eksplor konten lain Pophariini
- #hidupdarimusik
- Advertorial
- AllAheadTheMusic
- Baca Juga
- Bising Kota
- Esai Bising Kota
- Essay
- Feature
- Good Live
- IDGAF 2022
- Interview
- Irama Kotak Suara
- KaleidosPOP 2021
- KALEIDOSPOP 2022
- KALEIDOSPOP 2023
- KALEIDOSPOP 2024
- Kolom Kampus
- Kritik Musik Pophariini
- MUSIK POP
- Musisi Menulis
- New Music
- News
- Papparappop
- PHI Eksklusif
- PHI Spesial
- PHI TIPS
- POP LIFE
- Review
- Sehidup Semusik
- Special
- Special Video
- Uncategorized
- Videos
- Virus Corona
- Webinar
Maxi Single Mekar Seribu Runtun Jadi Momen Kembali CJ1000
Band yang menamakan genre musik mereka heavy rock ugal, CJ1000 akhirnya kembali berkarya lewat perilisan maxi single Mekar Seribu Runtun berisi dua lagu “Mekar Seribu Runtun” dan “Tangga Semesta II” (15/01). CJ1000 …
Lalahuta Ungkap Cinta yang Terpendam Lewat Single Pintu Rahasia
Lalahuta membuka tahun yang baru lewat perilisan single “Pintu Rahasia” (15/01). Single ini mengangkat sisi kerahasiaan dari kisah cinta dengan menyentuh tema kejujuran dan perasaan mendalam yang sulit untuk diungkapkan. Berdurasi sekitar …