Malu-Malu Mengaku Melayu: 10 Tahun Pop Melayu
Lihatlah Kangen berusaha menjadi bintang dengan mengadaptasi gaya penulisan lirik Ariel yang senang menggunakan kata awan, langit, dan bintang. “Dan rasakan semua bintang/Memanggil tawamu terbang ke atas/Tinggalkan semua, hanya kita dan bintang” adalah ciptaan Ariel di lagu “Aku dan Bintang” yang ada di album Taman Langit rilisan tahun 2003. Seperti ingin mengikuti kesuksesan Ariel di album yang sanggup terjual lebih dari setengah juta keping itu, Dodhy Hardianto mencontohnya di “Doy”. Simak petikan liriknya “Ku latih kau terbang diatas awan/Agar kau tegar dan tak terkalahkan…Coba kau pikirkan, coba kau renungkan/Tanya bintang-bintang hanya kaulah yang ku sayang”
Dide vokalis Hijau Daun dan Andra vokalis D’ Bagindas berusaha mati-matian mengikuti jejak Ariel. Dari dandanan, gaya bernyanyi yang dimirip-miripkan, juga tatapan mata sendu. Bahkan belum cukup sampai situ, Dide bahkan mengajak berduet Luna Maya yang waktu itu masih menjadi kekasih Ariel.
Setelah Peterpan mulai retak pasca ditinggal dua personel pada pada tahun 2006, disusul kasus video seks yang menimpa Ariel di tahun 2010, popularitas Peterpan memudar sejenak. Kekosongan tadi dimanfaatkan ekspansi band-band pop Melayu yang semakin menjadi-jadi.
Eksplor konten lain Pophariini
- #hidupdarimusik
- Advertorial
- AllAheadTheMusic
- Baca Juga
- Bising Kota
- Esai Bising Kota
- Essay
- Feature
- Good Live
- IDGAF 2022
- Interview
- Irama Kotak Suara
- KaleidosPOP 2021
- KALEIDOSPOP 2022
- KALEIDOSPOP 2023
- KALEIDOSPOP 2024
- Kolom Kampus
- Kritik Musik Pophariini
- MUSIK POP
- Musisi Menulis
- New Music
- News
- Papparappop
- PHI Eksklusif
- PHI Spesial
- PHI TIPS
- POP LIFE
- Review
- Sehidup Semusik
- Special
- Special Video
- Uncategorized
- Videos
- Virus Corona
- Webinar
6 Stylist Indonesia Berbicara Tren Fashion Musisi di 2025
Dunia musik tidak hanya berbicara perihal nada dan lirik, tetapi juga bagaimana para musisi menyampaikan cerita mereka lewat penampilan di atas panggung. Di balik setiap kostum yang mencuri perhatian, ada peran seorang fashion stylist …
Maxi Single Mekar Seribu Runtun Jadi Momen Kembali CJ1000
Band yang menamakan genre musik mereka heavy rock ugal, CJ1000 akhirnya kembali berkarya lewat perilisan maxi single Mekar Seribu Runtun berisi dua lagu “Mekar Seribu Runtun” dan “Tangga Semesta II” (15/01). CJ1000 …