Archive: Indonesia

5 Album Indonesia yang Memengaruhi Karier Komunal

Perhelatan Blackandje Fest 2023 tanggal 29 Oktober lalu menjadi momentum kembalinya acara musik berdistorsi di Bulungan Outdoor, Blok M setelah sekian lama. Beberapa band yang tampil hari itu seperti Darksovls, Dead Vertical, Komunal, dan …

• Nov 11, 2023

LUC fest Taiwan: Siap-siap Musisi Asia “Bedol Desa” ke Indonesia

Akhir pekan lalu Pophariini diundang untuk hadir ke LUC fest, Festival dan konfrensi musik Asia/Internasional dua hari di Taiwa

• Nov 8, 2023

5 Album Indonesia yang Memengaruhi Karier The Kuda

Tahun 2023 menjadi masa yang cukup penting bagi The Kuda. Pasalnya, selain resmi merilis album terbaru Butakala, band juga mengalami perubahan susunan peran para personel. Tidak ada personel yang meninggalkan band, justru The Kuda …

• Nov 8, 2023

Solidaritas Musisi-musisi Indonesia untuk Palestina

Di Indonesia, para musisi turut memberikan dukungan untuk Palestina melalui unggahan gambar bendera Palestina hingga ilustrasi semangka.

• Nov 6, 2023

5 Lagu Cinta Indonesia Pilihan Good Morning Everyone

Bicara perjalanan Good Morning Everyone di tahun 2023 ini, mereka sudah menelurkan dua single hingga bulan November yang dimulai oleh “Pengingat” Mei lalu.

• Nov 5, 2023

5 Musisi Indonesia yang Memengaruhi Karier Iwa K

Selain merayakan kultur hip hop, soul, dan R&B, pergelaran FLAVS 2023 juga menjadi momen perayaan 30 tahun lahirnya hip hop di Indonesia. Perayaan ini ditandai dengan perilisan album perdana Iwa K berjudul Kuingin Kembali …

• Nov 4, 2023

5 Band Indonesia Favorit Ricky Virgana

Ricky Virgana bersama bandnya, White Shoes & The Couples Company baru saja melangsungkan East Asia Tour 2023 yang dimulai September hingga selesai di awal Oktober. Dalam tur ini, band berkesempatan tampil di 5 titik …

• Oct 29, 2023

5 Album Indonesia yang Memengaruhi Karier VIDI

Kami berbincang dengan VIDI mengenai lima album Indonesia yang memengaruhi kariernya, mulai dari albumnya Chrisye hingga Padi.

• Oct 27, 2023

Kronik Hip Hop Indonesia dan Battle Rap

Rhyme Pays Battle Rap League dibuat dengan format berbeda dari freestyle battle yang sudah-sudah.

• Oct 26, 2023

5 Album Indonesia yang Memengaruhi Karier Amerta

Selang sebulan, Amerta berkesempatan unjuk gigi di panggung Pestapora hari kedua (23/09). Dalam aksi mereka saat itu, band didaulat mengisi Alternative Stage, panggung kolaborasi antara Paguyuban Crowd Surf dan Microgram. Band yang memainkan genre …

• Oct 25, 2023

5 Lagu Indonesia Pilihan Young Lex

Dalam penampilan perdananya, ia didaulat untuk mengisi panggung Riang Gembira yang juga menghadirkan Grrrl Gang, Dongker, Ali, Perunggu, dan lainnya.

• Oct 15, 2023

Rendy Pandugo Lanjut Berbahasa Indonesia dalam Biarku Merindu

Melanjutkan eksplorasi menulis lirik berbahasa Indonesia, Rendy Pandugo mengeluarkan single berjudul “Biarku Merindu” hari Jumat (06/10). Sebelumnya, Rendy mengawali eksplorasi ini dengan “Senandung Lara” yang beredar di bulan Juli lalu. Sesuai dengan judulnya, “Biarku …

• Oct 12, 2023

5 Album Indonesia yang Memengaruhi Karier Milledenials

Meski sudah tiga kali menjalani tur, Milledenials mengaku Youth Never Left merupakan rangkaian perjalanan terpanjang yang pernah dilakukan.

• Oct 8, 2023