Archive: Uncle Freak
Uncle Freak Rilis Hey You sebagai Pengantar Album
Band ska punk asal Bandar Lampung, Uncle Freak resmi menghadirkan single baru berjudul “Hey You” hari Sabtu (11/11) bersama Freakhouse Records. Lagu berdurasi 4 menit ini berkisah seorang pria yang sedang jatuh cinta. …