Lagu-lagu Pop Sekitar Reformasi 1998
Ahmad Band – “Distorsi”
Setelah kesuksesan album Pandawa Lima, Dewa 19 justru mulai limbung. Ari Lasso dan Erwin Prasetya harus angkat kaki gara-gara semakin teler. Aksan Sjuman mesti pensiun dini karena gebukan drumnya dianggap Dhani kurang nge-rock. Di saat saat vakum seperti itu, Ahmad Dhani lalu mengumpulkan nama-nama paten seperti Pay dan Bongky Marcell yang baru meninggalkan Slank, Bimo Sulaksono eks drummer Netral, dan tentu kompatriot sejati Dhani, Andra Ramadhan.
Dengan line up seperti itu, keluarlah Ahmad Band, cikal bakal kenarsisan Ahmad Dhani yang untungnya bisa dimaklumi ketimbang apa yang kita lihat hari ini. Dengan mempersonifikasikan diri layaknya Soekarno Dhani membuat anthem yang membikin panas telinga. “Yang muda mabok yang tua korup. Mabok terus korup terus. Jayalah negeri ini, jayalah negeri ini…”. Melihat segala polah Dhani hari ini, rasanya dia lebih baik berada di studio saja ketimbang di panggung politik.
Eksplor konten lain Pophariini
- #hidupdarimusik
- Advertorial
- AllAheadTheMusic
- Baca Juga
- Bising Kota
- Esai Bising Kota
- Essay
- Feature
- Good Live
- IDGAF 2022
- Interview
- Irama Kotak Suara
- KaleidosPOP 2021
- KALEIDOSPOP 2022
- KALEIDOSPOP 2023
- Kolom Kampus
- Kritik Musik Pophariini
- MUSIK POP
- Musisi Menulis
- New Music
- News
- Papparappop
- PHI Eksklusif
- PHI Spesial
- PHI TIPS
- POP LIFE
- Review
- Sehidup Semusik
- Special
- Special Video
- Uncategorized
- Videos
- Virus Corona
- Webinar
Bising Kota Kuliner Jogja: Petualangan Selera, Lanjut Gosipin Skena Bersama Indra Menus
Rekomendasi kuliner di Jogja ditemani penjelajah kuliner yakni Martinus Indra Hermawan atau yang sering dikenal dengan nama panggilan Indra Menus
Setelah 2 Tahun, Dere Akhirnya Rilis Single Baru Berjudul Biru
Selang dua tahun dari kelahiran album penuh perdana Rubik, Dere akhirnya kembali menghasilkan karya terbaru dalam tajuk “Biru” yang dilepas hari Kamis (31/10). Single “Biru” menggambarkan pertemuan antara cinta dan ragu dengan …