Lagu-lagu Pop Sekitar Reformasi 1998
GIGI – “Rindukan Damai”
Penjualan album 2X2 yang disebut-sebut proyek prestisius GIGI karena sampai melibatkan Billy Sheehan dari Mr. Big ternyata tak sesuai harapan. Transisi setelah pergantian personel, Thomas dan Ronal keluar digantikan Opet Alatas dan Budhy Haryono, belum berjalan mulus. Segala aral tadi kemudian berbalik arah di Kilas Balik. Dengan bekal “Terbang” dan “Dimanakah Kau Berada”, GIGI membuktikan mereka masih mampu menggigit.
Membuat balada cantik adalah salah satu kekuatan GIGI, seperti yang mereka buktikan saat membesut “Nirwana (Yang Tlah Berlalu)”. Dewa Budjana sebagai penulis lirik membuat satu balada lirih terinspirasi Imagine milik John Lennon yang liriknya menjadi harapan segera pulihnya luka-luka di negara ini.
Bayangkan…
Bila kita bisa saling memaafkan
Bayangkan…
Bila kita bisa saling berpelukan
Tiada perang, kelicikan
Tangis kelaparan
____
Eksplor konten lain Pophariini
- #hidupdarimusik
- Advertorial
- AllAheadTheMusic
- Baca Juga
- Bising Kota
- Esai Bising Kota
- Essay
- Feature
- Good Live
- IDGAF 2022
- Interview
- Irama Kotak Suara
- KaleidosPOP 2021
- KALEIDOSPOP 2022
- KALEIDOSPOP 2023
- KALEIDOSPOP 2024
- Kolom Kampus
- Kritik Musik Pophariini
- MUSIK POP
- Musisi Menulis
- New Music
- News
- Papparappop
- PHI Eksklusif
- PHI Spesial
- PHI TIPS
- POP LIFE
- Review
- Sehidup Semusik
- Special
- Special Video
- Uncategorized
- Videos
- Virus Corona
- Webinar
The Club’s Asal Jambi Memilih Kisah Cinta ala Gen Z sebagai Tema Single Perdana
Unit indie pop/alternatif asal Jambi, The Club’s memulai perjalanan dengan melepas single perdana “Someday” (11/01). The Club’s adalah Himam (vokal, gitar), Doy (gitar), Jipel (bas), dan Agoy (drum). Pada 13 Januari, kami …
Svara Durbala Menandai Kemunculan Lewat Single Nyalakan Terang
Grup musik pop alternatif/indie asal Sukabumi, Svara Durbala merilis single perdana berjudul “Nyalakan Terang” hari Jumat (10/01). Svara Durbala beranggotakan Raden (vokal, gitar), Fahsya (gitar), dan Alvin (bas). Kami pun mewawancarai Fahsya, Raden, …