Ramengvrl Berani Mendekat di Single Terbaru

Kemunculan Ramengvrl patut diperhitungkan melihat penyanyi hip hop perempuan Indonesia masih hitungan jari. Selain banyak manggung, ia kembali dengan single terbaru “Go! (I Can Be Your)” berkolaborasi dengan DJ sekaligus produser terkenal asal Amsterdam, Jarreau Vandal.
Persekutuan tercipta saat Jarreau Vandal datang ke Indonesia. Mereka membuat lirik dan mengaransemen lagu bersama di bawah label Underground Bizniz Club. Lagu ini bercerita tentang seseorang yang rela melakukan apa saja demi orang yang disukai tampak dari liriknya, “baby i can be your Go-Jek”.

Foto: Achmad Soni Adiffa
Ramengvrl memulai karier pada tahun 2013 saat ia baru mengenal kata dan puisi. Kemudian ia mulai memasukkan puisinya ke dalam lagu dan mengunggahnya ke SoundCloud. Ramengvrl muncul dengan single pertama “I’m Da Man” pada Desember 2016.
Ia pun ambil bagian dalam single “Decide” bareng Dipha Barus, A. Nayaka, dan Matter Mos. Pemilik nama asli Putri Soeharto ini juga mendapat gelar New Artist Spotlight untuk Asia Tenggara di Apple Music. Dengarkan lagu “Go! (I Can Be Your)” di kanal YouTube RAMENGVRL.
____

Eksplor konten lain Pophariini
- #hidupdarimusik
- Advertorial
- AllAheadTheMusic
- Baca Juga
- Bising Kota
- Esai Bising Kota
- Essay
- Feature
- Good Live
- IDGAF 2022
- Interview
- Irama Kotak Suara
- KaleidosPOP 2021
- KALEIDOSPOP 2022
- KALEIDOSPOP 2023
- KALEIDOSPOP 2024
- Kolom Kampus
- Kritik Musik Pophariini
- MUSIK POP
- Musisi Menulis
- New Music
- News
- Papparappop
- PHI Eksklusif
- PHI Spesial
- PHI TIPS
- POP LIFE
- Review
- Sehidup Semusik
- Special
- Special Video
- Uncategorized
- Videos
- Virus Corona
- Webinar
5 Musisi Indonesia Favorit David Karto
Menyambut hari jadi yang ke-25 tahun tanggal 30 Maret 2025, label musik demajors mengadakan perayaan bersama rekan-rekan media sekaligus buka bersama di kantor mereka berlokasi di kawasan Cilandak, Jakarta Selatan hari Rabu (12/02). Dalam …
Lirik Lagu Dua Bilah Mata Pedang The Jansen tentang Kebahagiaan yang Tak Pernah Ada
Tepat hari Rabu, 12 Maret saya berkesempatan hadir di Media Day dengan tajuk Buka Be25ama yang diselenggarakan oleh demajors. Tanpa disangka, hari itu adalah hari Rabu terbaik selama 22 tahun saya hidup. Tak mengantongi …