Archive: Brass Section

Once Mekel – Sigma

Apakah album terbaru Once ini bisa mendapatkan perhatian lebih dari para pendengar musik Indonesia di tengah ramainya karya bagus?

• Mar 10, 2023

Various Artist – Our Sincere Desire

Our Sincere Desire bisa menjadi sebuah cara bagi Pure Saturday untuk memperkenalkan kembali karya-karya mereka ke pendengar-pendengar baru di luar sana.

• Feb 6, 2023

Inthesky Bercerita tentang Pekerja di Single “Hustlin’”

Lama tanpa materi baru, Inthesky kembali lagi dengan single berjudul “Hustlin’” yang merupakan kelanjutan dari single “Strollin’” yang rilis tahun 2020.

• Oct 11, 2022

Satu Dekade Lebih, Hockey Hook Masih Berdansa

Hockey Hook menggambarkan single ini sebagai sebuah ajakan untuk berdansa di tengah berbagai dinamika kehidupan yang menghantam.

• Sep 6, 2022

Ultah ke-28 Tahun, Inilah Fakta Tersembunyi Band GIGI

Di ulangtahunnya yang ke-28, kepada PopHariini, Armand Maulana mengungkapkan 5 Fakta tersembunyi tentang GIGI

• Mar 22, 2022

Romansa dan Selingkarnya, Kisah Album Perdana Morad

Dibantu oleh Viki Vikranta sebagai produser, diakui oleh Morad bahwa dirinya banyak terbantu dan mendapatkan banyak pengalaman dari Viki.

• Mar 18, 2022

The Cat Police yang Baru di Materi Baru

Tidak tanggung-tanggung, dua single langsung dilepas oleh The Cat Police, yakni “Like No Other Do” dan “The Room with Large Paintings”.

• Mar 4, 2022

Compadres Awali Tahun dengan Materi dan Formasi Baru

Bicara mengenai formasi terkini, Compadres baru saja ditinggal oleh Gilang Pramudya dan Hario Nugroho dikarenakan kesibukan masing-masing.

• Feb 18, 2022

Morad Ajak Pendengarnya Kembali ke Era 50-an

Nantinya, beberapa nomor tunggal tersebut termasuk “Red and Black” akan hadir dalam album debut Morad yang dijadwalkan akan rilis di tahun 2022 ini.

• Feb 5, 2022

Niskala Rayakan Ulang Tahun dengan Nomor Kontemplasi

Sebagai bentuk perayaan atas ulang tahun mereka yang ketujuh, Niskala merayakannya dengan melepas sebuah nomor tunggal terbaru.

• Dec 30, 2021

Dubyouth 2021: Lagu Lama Rasa Baru!

Duo Dubyouth baru saja tampil kembali dengan melepas sebuah lagu lama mereka, “Love 2CU Dance” yang kali ini hadir dengan warna terbarunya.

• Oct 11, 2021

Rekomendasi: The Panturas – Ombak Banyu Asmara

Lautan yang kuartet asal Jatinangor arungi kali ini lebih deras, lebih luas dari warisan diskografi Dick Dale yang The Panturas sembah sejak awal.

• Oct 4, 2021

The Regards

The Regards adalah grup band yang Ska/Rocksteady asal Tangerang yang dibentuk pada tahun 2019. Kami berinisiasi membentuk band ini untuk menjadi akomodasi dalam hal bersenang-senang ditengah hirup pikuk kesibukan kami. Personil kami berjumlah 8 …

• May 6, 2021