Melepas Penat Sejenak Bersama Vintonic
Sejak terbentuk di tahun 2019, trio Vintonic melalui perjalanan selama rentang waktu tersebut dengan menghadirkan beberapa single.
5 Lagu Yura Yunita Paling Menyayat Hati
Kami mencoba untuk mengulik kembali lagu-lagu dari Yura Yunita yang paling menyayat hati, diambil dari keseluruhan diskografinya.
Keseruan Pica Fest Masih Berlangsung!
Keseruan Pica Fest masih berlangsung! Sejak hari Kamis (04/08) lalu, gelaran Pica Fest resmi diselenggarakan di Niti Mandala Renon, Denpasar, Bali.
Daur Ulang Materi Lawas, Dewa 19 Libatkan Virzha dan Ello
Dua vokalis, Virzha dan Ello dilibatkan oleh Ahmad Dhani di single ini dengan alasan bahwa sang lagu memerlukan nafas terbarunya.
Curahan Kekaguman Jubilee Marisa di Single Kedua
Berselang kurang lebih tujuh bulan semenjak single debutnya diperkenalkan, kini Jubilee Marisa kembali melangkah dengan “johnny forever”.
The Sounds Project Vol. 5 Siap Guncang Ancol!
Deretan nama yang beragam serta lintas generasi dan genre ini memang menjadi sebuah tema besar yang The Sounds Project Vol. 5 suguhkan.
Sambut Dua Dekade, Nidji Gubah Hit Mereka
Setelah menghadirkan nomor “Hapus Aku” dalam versi terbarunya, dalam waktu dekat ini Nidji akan merilis sebuah album live version.
Ziva Magnolya Buktikan Kiprahnya dengan Album Debut
Sebelum akhirnya Ziva Magnolya merilis album debutnya ini, di bulan April lalu ia sempat membawakan kembali “Peri Cintaku”, nomor hit dari Marcell Siahaan.
Saturday Night Karaoke Rilis EP Anyar dan Siapkan Showcase
Setelah rilis dalam format kaset pita dan melalui laman Bandcamp, sebuah showcase juga tengah Saturday Night Karaoke persiapkan di tanggal 20 Agustus.
Bilal Indrajaya dan Babak Baru Perjalanan Bermusiknya
“Saujana” juga menjadi sebuah penanda bergabungnya Bilal Indrajaya dengan Aksara Records, menyusul Ardhito Pramono yang lebih dulu bergabung.