Archive: Pernah Ga Pernah

Konsep Baru, JogjaROCKarta Festival Kembali di Tahun Ini!

Akan digelar pada September mendatang di Lanud Gading Wonosari, Gunungkidul, DIY, deretan nama penampil juga sudah JogjaROCKarta umumkan.

• Mar 6, 2022

16 Pertanyaan: Clara Friska ‘White Chorus’

Tak muluk-muluk dengan bekal sudah punya banyak lagu, Clara Friska ingin semakin banyak orang yang tahu dengan White Chorus.

• Mar 6, 2022

5 Sosok Penyanyi Indonesia yang Cocok Jadi Vokalis Dewa 19

Pophariini mencoba menganalisa siapa aja sih penyanyi atau vokalis-vokalis yang cocok untuk bergabung bersama Dewa19? Simak jawabannya.

• Mar 6, 2022

5 Lagu Rock Indonesia Pilihan Bodat ‘.Feast’

Kabar baik di tahun ini, Bodat bersama .Feast tengah mempersiapkan sebuah mini album baru yang bakal dirilis dalam waktu dekat.

• Mar 5, 2022

Royalti Musik: Bukan Soal Rupiah, Tapi Hak yang Terarah

Setelah diterapkan kuncitara, mereka praktis kehilangan pekerjaan. Tak sedikit yang menjual alat musik karena hasil dari royalti musik tak dapat diandalkan

• Mar 2, 2022
Uncategorized

Prontaxan Mainkan “Pajeromon” Milik Rollfast!

“Pajeromon” sendiri termasuk dalam rombongan delapan nomor dari album Garatuba yang rilis di akhir tahun 2020 lalu oleh Rollfast.

• Feb 28, 2022

Rekomendasi: D’MASIV – TIME

Butuh satu dekade lebih buat d’Masiv untuk bisa menciptakan album seperti TIME yang berubah ke arah musikal yang lebih baik.

• Feb 28, 2022

16 Pertanyaan: Tanayu

Sebagian orang masih mengenal Tanayu sebagai pemain sinetron. Namun, sejak awal ia memang serius dalam bermusik. Simak obrolan kami dengannya!

• Feb 27, 2022

5 Lagu Indonesia Pilihan Rahmania Astrini

Apakah lagu-lagu Indonesia pilihannya juga sama berkesannya seperti saat orang-orang mendengarkan lagu Rahmania Astrini? Mari disimak!

• Feb 26, 2022
Uncategorized

CJ1000 Libatkan Doddy Hamson dalam “Wibawa”

Satu kejutan juga dihadirkan berbarengan oleh CJ1000, karena “Wibawa” memuat sebuah kolaborasi bersama Doddy Hamson, vokalis dari Komunal.

• Feb 26, 2022

Beli Putus Master Lagu di Era 80-an oleh Ikang Fawzi

Di kesempatan Musisi Menulis kali ini, kami mengundang Ikang Fawzi untuk berbagi keluh kesah tentang morat maritnya industri musik Indonesia di era 80-an.

• Feb 26, 2022

D’MASIV Tawarkan Perubahan di Usia 19 Tahun

D’MASIV tetap berharap bahwa album terbaru ini bisa menjadi sesuatu yang bermakna dan bisa diceritakan ke generasi yang akan datang.

• Feb 25, 2022
Uncategorized

Rad Rat yang Lelah Menunggu Harapan

Kali ini, Rad Rat bercerita mengenai sebuah harapan yang tak kunjung datang, berujung pada sebuah rasa lelah atas penantian tersebut.

• Feb 25, 2022