Archive: Semarang

Band Pop Alternatif Semarang, Old Deer Siap Rilis Single Baru

Band pop alternatif asal Semarang, Old Deer bakal merilis single anyar dalam tajuk “Baik-Baik Saja” hari Jumat (20/09). Lagu ini merupakan salah satu nomor yang juga bakal hadir di album mini perdana mereka bernama …

• Sep 13, 2024

Band Rock Semarang, Rubber Heat Bawa Semangat Baru di Single Belenggu Darah Kasih

Menandai langkah awal dengan format yang baru, band rock asal Semarang bernama Rubber Heat resmi meluncurkan single anyar bertajuk “Belenggu Darah Kasih” hari Jumat (16/08).   Setelah vokalis sebelumnya hengkang, Rubber Heat melanjutkan perjalanan …

• Aug 23, 2024

Laporan Rilisan Musik Semarang Semester Pertama di 2024

Record Store Day (RSD) Semarang 2024 Mei 2024 lalu akan diramaikan dengan talkshow singkat perihal rilisan-rilisan anyar asal Semarang

• Jun 4, 2024

Semarang Lahirkan Band Emo Baru bernama .claire

Band emo baru lahir di Semarang. Mereka menamakan diri .claire dan langsung merilis 2 lagu sekaligus dalam maxi-single berjudul Let It Rain/Unspoken Feelings. Dua single ini merangkum perasaan sedih dan resah yang dirasakan oleh …

• May 16, 2024

Nyala Aksara: 25 Tahun Grindcore Pioner Semarang, AK//47

Saat ini AK//47 berbasis di Oakland, California, Amerika Serikat. Namun, Indonesia, terutama Semarang, tidak dapat dilepaskan dari tubuh AK//47

• Mar 26, 2024

Rekomendasi 10 Musisi dari Skena Musik Semarang

Belakangan beberapa aksi skena musik Semarang seperti Soegi Bornean, Kanina, dan Mandoors cukup hilir-mudik di linimasa musik nasional

• Sep 13, 2023

Kuliner Penopang Skena Musik Semarang

Memang banyak “cah-cah skena” yang membuka atau mengelola bisnis kuliner sebagai sumber pendapatan bahkan menyokong gigs lokal di Semarang

• May 30, 2023

Banikata Kisahkan Indahnya Semarang di Single Baru

Selaras dengan judulnya, Banikata menceritakan sebuah kisah tentang seseorang yang menaruh hatinya pada Kota Semarang dan seisinya.

• Apr 13, 2023

(Ekosistem) Musik Semarang: Gegap Gempita atau Gagap Gempita?

saya mendakwa sampai saat ini Semarang belum bisa menjadi kota yang berkontribusi pada perkembangan para pelaku musik di dalamnya

• Mar 16, 2023

Rrefal, Wajah Baru Pop Kamar Tidur Semarang

Hari ini, Semarang adalah kota dengan skena musik yang layak diberi perhatian lebih. Setelah gerombolan Hills Collective yang menggempur dengan serenceng talenta hip hop dan R&B/pop-nya, kini giliran Rrefal, musisi kamar tidur yang memberanikan …

• May 17, 2019

Hari Libur Dihibur Rombongan Hills Dari Semarang

Dalam rangka SZN Tour, kolektif musik asal Semarang, HILLS. menggelar pertunjukan hari Jumat, 19 April 2019 di Kios Ojo Keos. Rombongan diisi penampilan Tiad Hilm, Sade Susanto, Moe Hummid, Follish Commander, dan Aldo Nizar …

• Apr 22, 2019

Foolish Commander, yang Terhangat dari Semarang

Menarik melihat fakta yang ada dari tahun kemarin bahwa musik-musik bagus tak hanya datang dari musisi ibukota. Bisa jadi ini dampak terbaik dari makin mudahnya akses musisi kepada layanan musik streaming juga penggunaan sosial …

• Jan 5, 2019

Antara Musik, Visual, dan Sekitarnya (oleh: Sari, Rio, John, Mela, Ricky, Saleh WSATCC)

White Shoes & The Couples Company (WSATCC) dibentuk pada 2002 di kampus Institut Kesenian Jakarta di wilayah Cikini, Jakarta Pusat. Sari, Rio, Saleh menempuh studi di jurusan Seni Rupa dan Desain, sedangkan Ricky, Mela, …

• Nov 8, 2024