Featuz Ceritakan Utopia di Dunianya dalam Album Perdana
Jumat (26/05), solois pendatang baru asal Bogor, Featuz merilis album debut berjudul Humans and Everything in Between dengan konsep utopia.
Alkateri Melangkah Kembali dengan Single Lebih Dari
Melanjutkan langkah setelah kehadiran “Egosentris” sebagai single debut, Alkateri kini merilis materi baru berjudul “Lebih Dari”.
Agatha Pricilla Rangkum Nasihat Sang Ibu di EP Adriana
Dirilis oleh Sun Eater, EP Adriana merupakan lembar terbaru dari seorang Agatha Pricilla setelah sebelumnya melalui perjalanan dengan beberapa single,
Romansa Manusia Jadi Tema Besar Album Ketiga Reality Club
Babak baru dari Reality Club resmi dimulai, dituangkan seluruhnya dalam album terbaru berjudul Reality Club Presents… yang berisi sepuluh lagu.
Pembuktian Mimpi The Basement Dry di EP Statement
Dirilis di bawah payung label Tromagnon Records, The Basement Dry menggarap Statement terbilang cukup lama, yakni memakan waktu tiga tahun lamanya.
FLAVS Festival 2023 Umumkan Tanggal dan Fase Pertama Penampil
FLAVS Festival 2023 resmi mengumumkan tanggal gelaran mereka, yakni pada tanggal 29 dan 30 Juli mendatang di Allianz Ecopark, Ancol.
Adeliesa dan Kisah Tentang Akhir Sebuah Hubungan
Adeliesa menyampaikan bahwa single ini sempat melalui perubahan tema besar, hingga diputuskan bahwa kisah utamanya adalah akhir dari sebuah hubungan.
Semestinya, Langkah Terkini Mandoors Menuju Album Baru
Selain dengan tiga single yang dirilis oleh Mandoors di 2023, rangkaian menuju sang album sebenarnya sudah dimulai sejak November silam.
DIALOG, Kado Adrian Yunan untuk Sang Anak
Terhitung sejak penghujung 2022, Adrian Yunan sudah menelurkan total tiga single. Mulai dari “Panggilan Darurat”, “40”, hingga “DIALOG”.