Archive: Hindia

Menari Dengan Bayangan dan Keluhan-Keluhan Sederhana Hindia

Menandai debutnya sebagai solois, Baskara yang merupakan vokalis .Feast atau yang lebih dikenal sebagai Hindia meluncurkan album debutnya bertajuk Menari Dengan Bayangan pada 29 November 2019, album yang sudah dapat dinikmati di seluruh layanan …

• Nov 30, 2019

Single Terbaru Laze Bersama Hindia

Setelah merilis single kolaborasi pada awal tahun 2019, Laze, rapper muda Indonesia yang kini tengah naik daun baru saja merilis single solo pertama di tahun 2019 pada Jumat (20/09) kemarin yang bertajuk “Sementara”. Menariknya, …

• Sep 26, 2019

Hindia dan Sal yang Tidak Lembur tapi “Belum Tidur”

“Belum tidur, bukan lembur..” adalah potongan lirik dari lagu “Belum Tidur”, lagu yang akan ada di dalam album Membasuh oleh Hindia, yang dirilis pada Rabu dini hari (10/7) oleh Hindia (Baskara Putra) dan berkolaborasi …

• Jul 11, 2019

Pringgo Merangkum Kisah Personal di Album Perdana Bejana

Bulan September menandai kelahiran Bejana, album solo perdana Pringgo, penulis lagu sekaligus produser “Kita Ke Sana” dari Hindia dan personel Twentyfirst Night. Bejana adalah kolase kisah personal dari Pringgo yang berkutat di koridor emosi …

• Nov 19, 2024

.Feast – Membangun & Menghancurkan

Hanya butuh 15 menit untuk jatuh cinta pada album .Feast, Membangun & Menghancurkan. Kekuatan lirik, musikalitas, hingga kolaborasi lintas produser berpadu selaras

• Oct 31, 2024

Sal Priadi, Salma Salsabil, Nadin Amizah Masuk Kategori AMI Awards 2024 Terbanyak

Ajang penghargaan tahunan, AMI Awards akhirnya resmi mengumumkan nama-nama yang masuk ke dalam kategori tahun ini. Tiga solois yang masuk 3 besar dengan kategori AMI Awards 2024 terbanyak adalah Sal Priadi, Salma Salsabil, dan …

• Oct 17, 2024

5 Pertanyaan Aldila Karina: Synchronize Festival, Panggung untuk Segala Rupa dan Jenis Musik

Perayaan musik Synchronize Festival 2024 didukung oleh PusKesMas (Pusat Kesenangan Masa Kini) bertema Together Bersama akan berlangsung tanggal 4 hingga 6 Oktober 2024 di Gambir Expo Kemayoran, Jakarta Utara.   View this post on …

• Sep 25, 2024

Cherrypop 2024, Alternatif Solusi Lulus Kuliah Tepat Waktu (oleh: Balma Bahira Adzkia)

Dewasa ini aku menyadari musik bisa menjadi salah satu medium untuk mengekspresikan diri meski hanya menjadi penikmat saja. Bicara tentang ekspresi, baru-baru ini kurasakan kebahagiaan dan kelegaan membuncah karena telah berhasil menamatkan big boss …

• Aug 19, 2024

Di Balik Panggung The Sounds Project 2024

The Sounds Project (TSP) sukses berlangsung selama 3 hari berturut-turut tanggal 9-11 Agustus 2024 di Ecovention & Ecopark Ancol, Jakarta. Festival musik yang sudah menginjak usia ke-7 tahun ini banyak menampilkan aksi musisi lokal …

• Aug 14, 2024

Lirik Lagu Merah Monkey to Millionaire Punya Makna Tersembunyi

Setelah membahas lirik lagu Hindia “Kita Ke Sana” bulan Juli lalu, kali ini Pophariini memilih salah satu trek yang dihasilkan Monkey to Millionaire dalam album Lantai Merah berjudul “Merah”.   Tahun ini album tersebut …

• Aug 11, 2024

5 Musisi yang Wajib Ditonton di The Sounds Project 2024

The Sounds Project (TSP) akan berlangsung tanggal 9-11 Agustus 2024 di Ecopark, Ancol, Jakarta. Saat ini tiket masuk festival masih tersedia melalui halaman Megatix yang terbagi menjadi Reguler, Couple, dan Group.  Melihat daftar penampil …

• Aug 3, 2024

Donne Maula – Daur Hidup

Dalam Daur Hidup, Donne meneruskan tongkat estafet lagu-lagu bertema kesehatan mental yang digaungkan sejak Kunto Aji hingga Ghea Indrawari

• Jun 24, 2024

Di Balik Panggung Java Jazz Festival 2024

BNI Java Jazz Festival sukses berlangsung selama tiga hari berturut-turut dari tanggal 24-26 Mei 2024. Seperti tahun lalu, festival garapan Java Festival Production ini masih menempati JIExpo, Kemayoran, Jakarta Pusat. Berbeda dengan edisi yang …

• May 28, 2024