Archive: Tur Musik

5 Pertunjukan yang Wajib Ditonton di We The Fest 2024

We The Fest akan berlangsung beberapa jam lagi. Festival garapan Ismaya Live ini menghadirkan sejumlah musisi lokal maupun internasional selama tanggal 19-21 Juli 2024 di GBK – Sports Complex, Jakarta Pusat.    View this …

• Jul 19, 2024

Ternoda Asal Sragen Bawa Unsur Film Horor di Single Jerat

Sragen, salah satu kabupaten yang terletak di provinsi Jawa Tengah melahirkan band baru bernama Ternoda. Mereka baru saja merilis single perdana bertajuk “Jerat” hari Minggu (14/07) via kanal Bandcamp. Jerat by Ternoda Awalnya, Ternoda …

• Jul 18, 2024

10 Musisi Sophisti-pop Kota Malang yang Patut Disimak

Sophisti-pop adalah sebuah nama genre yang akhir-akhir ini mengalami kebangkitan kembali selama 10 tahun terakhir. Genre ini bisa dibilang hybrid atau memang (mixed music genre) karakteristiknya bisa dirasakan di beberapa musisi-musisi Indonesia yang cenderung …

• Jul 18, 2024

Perjalanan Bising Kota Bandung dalam Sebuah Catatan

Usai mengunjungi Denpasar bulan Juni lalu, Bising Kota melanjutkan perjalanan ke Bandung. Diskusi yang berlangsung hari Jumat (12/07) di Kyomi Space ini mengambil tema “Rasis” Genre, Penyakit Atau Pemantik Industri Musik? dengan menghadirkan Herry …

• Jul 17, 2024

Di Balik Panggung Prambanan Jazz 2024

Prambanan Jazz 2024 sukses berlangsung tanggal 5-7 Juli lalu di Candi Prambanan, Yogyakarta. Tahun ini merupakan momen spesial bagi festival garapan Rajawali Indonesia ini karena merupakan pergelarannya yang ke-10 tahun. Di perayaan 10 tahun …

• Jul 12, 2024

NonaRia – Dengarkanlah Radio

NonaRia merilis album kedua, Dengarkan Radio dan berhasil mematahkan kutukan album kedua, dengan materi yang terdengar jauh lebih matang dari segala sisi.

• Jul 12, 2024

5 Alasan Fourtwnty Enggak Bubar

Setelah Januari lalu mengakhiri Nalar Tour Album, Fourtwnty siap untuk menggelar konser tunggal tanggal 9 November 2024 dalam tajuk MYACASA di Megastar Arena, Kuala Lumpur.   View this post on Instagram   A post shared …

• Jul 6, 2024

Yoko City Ghost Asal Medan Rilis Album Perdana Sputnik-1

Muncul dengan single “The Eternal Atoms” tahun 2022 lalu, band psychedelic pop asal Medan bernama Yoko City Ghost akhirnya resmi melepas album penuh perdana Sputnik-1 hari Selasa (25/06) bersama Ringo Records sebagai naungan.   …

• Jul 5, 2024

Rilis Single Ayo!!!, Monday Manda Kembali Menyapa Pendengar

Melanjutkan perilisan single perdana yang beredar 2 tahun lalu, Monday Manda asal Jakarta Selatan melanjutkan perjalanan mereka lewat peluncuran single anyar “Ayo!!!” hari Jumat (28/06).   Beranggotakan Nuel (vokal, gitar), Joy (gitar), Martin (bas), …

• Jul 5, 2024

Band Pop Punk Kendal, Fight For Hope Luncurkan Single Complicated

Fight For Hope asal Kendal, Jawa Tengah resmi melepas single anyar bertajuk “Complicated” hari Minggu (16/06). Peluncuran karya ini sekaligus membuka jalan untuk album mini mereka yang akan datang.   Band yang menyebut nama …

• Jul 5, 2024

Akimbo Club Asal Denpasar Merilis Single Kedua Hateful State of Mind

Band hardcore asal Denpasar, Akimbo Club menghadirkan single kedua di tahun ini. Setelah mempersembahkan single perdana “Born Ugly”, mereka resmi melepas yang terbaru dalam judul “Hateful State of Mind” hari Senin (24/06).    Akimbo …

• Jul 4, 2024

Menaklukkan Keraguan dan Keterbatasan bersama Renjana oleh Wednes Mandra

Awalnya, saya dan Judha Tempe cukup skeptis album Renjana dari Rabu bakal dirayakan setelah berumur 10 tahun. Bahkan saya hampir meninggalkan Rabu di masa-masa krisis identitas. Namun setelah semua kegundahan terlewati, saya kembali menemukan …

• Jul 4, 2024

Rilis Album Kedua, Juicy Luicy Merangkum Kisah Patah Hati

Juicy Luicy resmi merilis album teranyar dalam tajuk Nonfiksi hari Jumat (28/06). Album berisi 13 lagu ini turut menghadirkan sejumlah single yang sudah rilis sebelumnya yakni “Tanggung Jawab”, “Tampar”, “Sayangnya”, “Sialan”, “Asing”, “HAHAHA”, “Insya …

• Jul 3, 2024