Anto Arief

159 Posts • 0 comments
Suka membaca tentang musik dan subkultur anak muda. Pernah bermain gitar untuk Tulus nyaris sewindu, pernah juga bernyanyi/bermain gitar untuk 70sOC.

Kategori Post

Menampilkan 159 Post dari Anto Arief

Wawancara Pendiri Grimloc, Herry “Ucok” Sutresna

Tentang kiprah label Grimloc yang genap 10 tahun, tentang generasi metal jaman sekarang, dan anak pertamanya yang baru tahu siapa Ucok Homicide itu.

• Jan 1, 2022

Rekomendasi: Galdive – Canvas

Dalam Canvas, Galdive menghadirkan musik pop elektronik dengan nuansa R&B dan jazz yang tebal dengan sentuhan musik klasik.

• Dec 11, 2021

Rekomendasi: Hursa – Katarsis

Jangan terlalu percaya istilah pop turbo yang digadang-gadang Hursa dalam Katarsis ini meskipun mereka sepenuhnya hidup dari musik pop

• Nov 22, 2021

Rekomendasi: Koil – Blacklight (CD, Vinyl Edition, Reissue)

Album Blacklight puncak karya Koil ini dipenuhi imaji kelam, musik sampling masinal, distorsi/fuzz kejam, diperkaya lirik jenius tajam sekaligus menggelitik

• Nov 5, 2021

Rekomendasi: Behind The 8th Ball – Irfan Sembiring

Ditulis langsung oleh Irfan Sembiring. Frontman Rotor, kuartet trash metal pertama di Indonesia yang merilis album Behind The 8th Ball di bawah label mayor

• Oct 23, 2021

Rekomendasi: SUPER (Sun Eater Prontaxan Energi) – Sun Eater, Prontaxan

Sebelum membicarakan kolaborasi SUPER Sun Eater dengan unit kitsch funkot Jogjakarta, Prontaxan, kita harus membahas soal istilah kitsch itu sendiri

• Oct 11, 2021

Rekomendasi: Koil – First Installment & Second Installment

Setelah Megaloblast di 2007, butuh 14 tahun sampai akhirnya Koil merilis sesuatu lagi, yaitu CD Demo First Installment dan Second Installment.

• Aug 31, 2021

Resensi: Sagas Midair – Loneliness & Decibels

Di Loneliness & Decibels milik Sagas Midair, kita akan melihat sosok Iga Massardi yang berbeda. Tidak ngocol atau berapi-api namun tenang dan menghanyutkan

• Aug 23, 2021

Resensi: Ananda Badudu – Angkat dan Rayakan

Berselang lima tahun dari karya terakhirnya dengan Banda Neira di 2016, Ananda Badudu kembali dengan merilis album mini (EP), Angkat dan Rayakan

• Aug 13, 2021

Resensi: Mad Madmen – Mental Breakdance

Album perdana Mad Madmen, Mental Breakdance ini adalah angin segar dalam katalog funk Indonesia. Sangat jauh dari funk tipikal di Indonesia.

• Aug 2, 2021