Merawat Mimpi Bersama Aldrian Risjad
Mengenal sosok Aldrian Risjad, di tahun 2020 lalu ia merilis EP debut berjudul Interrobang bersama Sun Eater yang berisi enam nomor di dalamnya.
Basboi dan Feel Koplo Bergoyang Bersama di “U DA BEST”
Tak hanya menjadi sebuah single teranyar, karena “U DA BEST” memuat kolaborasi Basboi bersama Feel Koplo. Seperti apa kira-kira?
Contemporary Art Tetap Sendu di EP Debut
Terinsipirasi dari band seperti Title Fight, Nothing hingga Heals, Contemporary Art menyuguhkan pakem shoegaze dan emo yang dilebur dengan ciri tersendiri.
Terinspirasi Candi Borobudur, Tanah Air Project Lepas Materi Anyar
Dengan judul “Song of Deliverance”, ini menjadi materi kelima dari Tanah Air Project semenjak single debut “Negeri Pemenang” diperdengarkan di tahun 2021.
5 Momen Terbaik di Pestapora 2022
Meski sudah terlewat beberapa hari, namun gelaran Pestapora 2022 masih menyisakan banyak kesan dan memori manis yang tersimpan baik di ingatan.
Gandeng Pelajar SMK Kudus, Once Mekel Rilis Materi Anyar
Melalui single anyarnya, “Ditentukan Untuk Bersama”, Once Mekel berkolaborasi dengan beberapa siswa SMK RUS Animation Kudus untuk urusan departemen visual
18 Tahun Kotak: Tur 8 Titik dan EP Baru
Sebagai bentuk perayaan di usia 18, Kotak siap untuk menggelar tur melewati delapan kota, termasuk Banyuwangi, Bandung, Makassar hingga Banjarmasin.
Harmonisasi Fatin & Ghea Indrawari di Proyek Kolaborasi
Terselip fakta, bahwa “Bukan Kamu” menjadi kali pertama bagi Ghea Indrawari untuk menulis lagu bersama orang lain di sepanjang perjalanan bermusiknya.
Soundrenaline 2022 Umumkan Tanggal dan Fase Penampil Pertama
Soundrenaline 2022 akan digelar pada tanggal 26 dan 27 November mendatang, bertempat di Allianz Ecopark, Ancol. Patut ditunggu!
Buah Kontemplasi Alkateri dalam Materi Debut
“Egosentris” merupakan sebuah perwujudan dari deretan kontemplasi yang Alkateri lalui semasa badai pandemi menerjang, bahkan hingga saat ini.