Archive: S A B A

5 Band Indonesia Favorit Ricky Virgana

Ricky Virgana bersama bandnya, White Shoes & The Couples Company baru saja melangsungkan East Asia Tour 2023 yang dimulai September hingga selesai di awal Oktober. Dalam tur ini, band berkesempatan tampil di 5 titik …

• Oct 29, 2023

5 Alasan Burgerkill Enggak Bubar

Tahun 2023 menjadi masa yang cukup sibuk bagi Burgerkill. Pasalnya, salah satu band metal besar di Indonesia ini berkesempatan menjalankan tur bersama Seringai dalam tajuk High Octane Metal Engine (H.O.M.E.). Rangkaian tur yang dimulai …

• Oct 28, 2023

Good Morning Everyone dan Uan Juicy Luicy Rilis Istimewa

Para personel Good Morning Everyone sempat memberikan pendapat mereka mengenai istimewanya sosok wanita melalui laman Instagram. 

• Oct 28, 2023

Coldiac Rangkai Kisah Seperti Minuman Lemon di Album Baru

Coldiac resmi merilis album ketiga berjudul Lemons Made Lemonade hari Jumat (27/10), yang berisi total 14 trek dengan menampilkan lirik bahasa Indonesia dan Inggris. Album Lemons Made Lemonade secara garis besar berbicara tentang memaknai …

• Oct 28, 2023

Catatan Bising Kota Pophariini: Raissa Faranda Kalahkan Charita Utami

Bising Kota kembali diadakan hari Rabu (25/10) di Kama Ruang, Bintaro untuk mempertemukan dua musisi wanita, Charita Utami dan Raissa Faranda ‘Noon Radar’ dalam sebuah keseruan, yang juga menampilkan Danilla sebagai juri. Seperti edisi …

• Oct 28, 2023

5 Album Indonesia yang Memengaruhi Karier VIDI

Kami berbincang dengan VIDI mengenai lima album Indonesia yang memengaruhi kariernya, mulai dari albumnya Chrisye hingga Padi.

• Oct 27, 2023

Maya Nilam Temukan Setitik Harapan dalam Single Anxious

Satu tahun sejak perilisan single pertama “Take Me Home” di bulan Juli 2022, Maya Nilam akhirnya kembali dengan karya terbaru dalam judul “Anxious”. Jika lagu sebelumnya lebih mengekspresikan perasaan sedih dan pedih sampai ke …

• Oct 27, 2023

The Jeblogs Rangkum Kisah Kebersamaan lewat Bersandarlah

Band asal Klaten, The Jeblogs akhirnya memutuskan kembali dengan single baru yang diberi nama “Bersandarlah” hari Jumat (20/10), setelah merilis karya terakhir “Atas Nama” di bulan Maret tahun lalu. Single ketiga dari band yang …

• Oct 27, 2023

MOTHRAHEAD Adaptasi Banyak Genre di Single Perdana

Band hardcore/alternative metal pendatang baru, MOTHRAHEAD menandai kemunculan mereka dengan single perdana bertajuk “Pandemonium” hari Minggu (15/10). MOTHRAHEAD dihuni sebagian nama-nama yang tak asing, yaitu Benny (gitar), Arta ‘Sajama Cut‘ (bas), Novri ‘Jengloth’ (drum), …

• Oct 27, 2023

Sambut Album Baru, Sunsetkilla Hadirkan Single bla bla bla.

Band psychedelic blues rock asal Lampung, Sunsetkilla resmi merilis single baru dalam judul “bla bla bla.” hari Selasa (17/10). Terbentuk sejak 23 Maret 2015, saat ini band diperkuat oleh Krisna (gitar, vokal), Dito Gedeon …

• Oct 27, 2023

Gerombolan Hip Hop Asal Garut, Noise Syndicate Rilis Summer Flow

Label musik hip hop asal Garut, Pleasure Noise merilis video musik single “Summer Flow” yang dibawakan oleh musisi-musisi besutan mereka di bawah nama Noise Syndicate. Sebelumnya, single pertama kali beredar di bulan Agustus 2023. …

• Oct 27, 2023

Industri Bahari Jadi Tema Kolaborasi Matiasu dan Daniel Mardhany

Duo doom/stoner metal asal Jakarta, Matiasu bakal merilis single terbaru bertajuk “Poseidoom” hari Jumat (27/10), yang menampilkan Daniel Mardhany (Darksovls, Bongabonga, Bisinggama) sebagai kolaborator. Matiasu yang digawangi Iqra Nur Rizky (vokal, gitar) dan Haris …

• Oct 26, 2023

Kronik Hip Hop Indonesia dan Battle Rap

Rhyme Pays Battle Rap League dibuat dengan format berbeda dari freestyle battle yang sudah-sudah.

• Oct 26, 2023