Archive: Hubungan

Sonic/Panic: Berbagi Harapan dan Ketakutan Dalam Album Horor Tahun Ini

Artikel singkat ini adalah perjalanan seru sebuah album yang membeberkan bahwa musik juga merupakan media pergerakan, kampanye, dan media edukasi informal

• Dec 14, 2023

Kolaborasi Ardhito Pramono dan KYNYA dalam Love Distance

Ardhito Pramono resmi merilis single baru “Love Distance” hari Jumat (08/12). Dalam single ini, ia mengajak penyanyi pendatang baru KYNYA untuk berkolaborasi.   Lagu “Love Distance” bercerita tentang sebuah hubungan yang terpisah oleh jarak …

• Dec 14, 2023

Single MADE 4 U, Kekaguman Paul Partohap terhadap Pasangan

Paul Partohap melanjutkan perjalanan bermusik dengan merilis yang terbaru berupa single berjudul “MADE 4 U” hari Rabu (13/11). Single ini menjadi pengantar untuk album kedua sang solois yang dijadwalkan beredar Januari 2024 mendatang.    …

• Dec 14, 2023

Janita Gabriela Bawa Pesan Kuat dalam Relakan Cinta

Janita Gabriela merilis single kedua berjudul “Relakan Cinta” hari Rabu (29/11). Untuk lagu ini, Janita masih mengangkat tema patah hati seperti yang ia curahkan dalam single perdana “Kukira Selamanya”.   “Temanya memang masih seperti …

• Dec 7, 2023

Rayakan Hari Jadi, The Fly Rilis Kau Harus Tahu

Setelah merilis single “Let The Music” November 2022 lalu, The Fly hadir kembali dalam judul “Kau Harus Tahu” yang rilis hari Selasa (05/12). Perilisan single yang disingkat menjadi “KHT” ini dirasa spesial karena bertepatan …

• Dec 7, 2023

Sheemar dan Sang Ibu Merilis Sejuta Miliar Dunia

Setelah menandai kemunculan dengan single “Yang Mereka Bilang Cinta” bulan Agustus lalu, kini solois muda Sheemar Rahman Puradiredja kembali merilis single anyar bertajuk “Sejuta Miliar Dunia”. Lagu yang dilepas Sheemar hari Jumat (24/11) ini …

• Nov 28, 2023

Knife Hadirkan Single Baru dalam Format Video

Setelah merilis album mini Wrath 2020 lalu, Knife asal Bogor kembali dengan single baru dalam judul “Possessed” (19/11). Band merilis single ini dalam format video musik yang bisa disaksikan via kanal YouTube KNIFE.   …

• Nov 23, 2023

Keintiman Boogiemen dan Fangtatis di Single Body2Body

Dalam upaya menghidupkan kembali esensi musik hip hop dan R&B 2000-an, pasangan musisi Boogiemen dan Fangtatis kembali berkolaborasi dalam sebuah single baru berjudul “Body2Body”. Lagu ini menawarkan pengalaman intim penuh energi romantis dan getaran …

• Nov 20, 2023

Karina Christy Rangkum Perjalanan Hidup dalam Circle

Karina Christy resmi merilis album perdana bertajuk Circle hari Jumat (17/11). Setelah merilis lebih dulu 5 lagu di album dalam format album mini, Karina menambah 5 lagu lagi untuk melengkapi perilisan ini.   Secara …

• Nov 20, 2023

Sengkarut Pilu Royalti Penulis Lagu

Leilani Hermiasih menjelaskan sejak awal bermusik sebagai Frau, ia tidak pernah menganggap musik dan royalti penulis lagu sebagai sumber pemasukan utama.

• Nov 16, 2023

Mawar de Jongh Luncurkan Single Cinta Aku Bisa Apa

Sudah dua single yang diluncurkan Mawar de Jongh di sepanjang tahun ini, “Tak Di Tanganku” bulan Maret dan “Cinta Pertama Dan Terakhir” Juli. Tanpa menunggu lama, ia kembali membawa yang terbaru dalam judul “Cinta …

• Nov 13, 2023

Petualangan Dippydoo dalam Unexpected Treasure

Jeda setahun lebih dari perilisan single terakhir “7 PM”, Dippydoo kembali dengan materi yang baru dalam judul Unexpected Treasure.

• Nov 10, 2023

The Dare Lakukan Penyegaran di Album Mini 369 Days

Setelah mengeluarkan The Woman Who Sailed The World 2021 lalu, The Dare mengeluarkan album mini terbaru 369 Days. Mereka menawarkan warna musik yang lebih variatif dengan penyegaran dari sisi sound, dinamika, melodi, dan tema …

• Nov 2, 2023