Archive: Rilis Ulang

10 Musisi dengan Penghargaan AMI Terbanyak 1997-2022

Pophariini menilik setidaknya 10 Musisi Indonesia dengan penghargaan AMI Terbanyak dari awal ajang ini digelar sampai hari ini. 

• Oct 22, 2022

Simpati Untuk Tragedi Kanjuruhan Dalam Synchronize Fest

Menarik melihat bagaimana skena musik kita dan festival musik sebesar Synchronize Fest merespon tragedi Kanjuruhan yang terjadi berdekatan

• Oct 20, 2022

5 Fakta di Balik Kolaborasi Isyana Sarasvati x Deadsquad

Jika ditengok kembali, kolaborasi Isyana Sarasvati x Deadsquad pertama kali terjadi di tahun 2021 silam, tepatnya pada gelaran IDGAF.

• Oct 19, 2022
Uncategorized

Closehead Bukan Sebatas Band di Single Terbaru “Hati – Hati Ini”

Sebelum merilis single ini, Closehead menandai momen kembali dengan single “Nostalgia” yang diluncurkan tahun lalu. Penasaran?

• Oct 19, 2022

Perjalanan Menemukan Band Rock 60an Indonesia

Dari edisi terbaru rubrik Kolom Kampus, ada Ariz Rahman yang bercerita mengenai perjalanannya menemukan band rock 60’s di Indonesia.

• Oct 18, 2022

Earhouse Songwriting Club – Karya-Karya (EP)

Earhouse Songwriting Club resmi merilis sebuah mini album berjudul Karya-Karya, merangkum total enam nomor termasuk “Planet Biru” sendiri.

• Oct 17, 2022
Uncategorized

J-Rocks Kembali dengan Kolaborasi Lintas Generasi

Setelah cukup lama tidak merilis materi anyar, akhirnya J-Rocks kembali dengan sebuah single yang memuat kolaborasi lintas generasi.

• Oct 15, 2022

20 Tahun “My Diary”, Mocca: Buku Catatan Yang Manis Dari Zaman ke Zaman

Tahun ini, “My Diary” milik Mocca punya hajat. Badut domba yang menari riang dengan seorang gadis perempuan itu genap 20 tahun sudah usianya.

• Oct 14, 2022

Synchronize Festival: Tetap Selalu Berkesan

Setelah enam bulan lalu diumumkan, Synchronize Festival akhirnya nyata kembali tanggal 7, 8, dan 9 Oktober 2022 di Gambir Expo Kemayoran.

• Oct 12, 2022

Berlimpah Inspirasi dan ‘Menang’ di Masa Pandemi oleh Pongki Barata

Di tulisan ini saya akan menceritakan bagaimana saya memutuskan pindah Ke Bali akhirnya bisa ‘menang’ di masa Pandemi.

• Oct 11, 2022
Uncategorized

Inthesky Bercerita tentang Pekerja di Single “Hustlin’”

Lama tanpa materi baru, Inthesky kembali lagi dengan single berjudul “Hustlin’” yang merupakan kelanjutan dari single “Strollin’” yang rilis tahun 2020.

• Oct 11, 2022
Uncategorized

Shaggydog Gambarkan Suasana Klitih Melalui “Koboi Kota”

Unit ska asal Yogyakarta, Shaggydog melepas single terbaru yang merespon fenomena klitih yang merebak di kota asal mereka beberapa saat lalu.

• Oct 10, 2022

Penyanyi Pria Dengan Jumlah Stream Tertinggi Hari Ini

Kami berhasil merangkum setidaknya 6 dari penyanyi pria Indonesia dengan jumlah stream tertinggi.

• Oct 8, 2022