Archive: Live Performance
Scaller Bawakan 5 Lagu Noises & Clarity dalam Live Session
Scaller melanjutkan rangkaian album Noises & Clarity dengan merilis video live session di kanal YouTube ScallerMusic (08/07).
Menikmati Silent Showcase ala Mondo Gascaro
Minggu (08/03) lalu, Mondo Gascaro menggelar intimate live performance yang bertajuk “In A Silent Way”.
Daftar Venue Musik di Jakarta 20 Tahun Terakhir
Sebagus-bagusnya karya yang diciptakan musisi, rasanya bakal sia-sia kalau enggak ada ruang untuk mempresentasikannya di hadapan penonton. Maka dari itu, kehadiran venue sangat penting karena sudah menjadi bagian dari ekosistem musik. Perlu diakui, Indonesia …
6 Hal yang Perlu Lo Siapin untuk Submit Irama Kotak Suara 2025
Ketika melakukan pencarian di Google, gak tercantum berapa jumlah pasti band Indonesia hari ini. Namun rasanya akan terus bertambah kalau lo ikutan program Irama Kotak Suara. Sejak tahun 2020, Irama Kotak Suara hadir untuk …
Kluiv Asal Tangerang Selatan Membungkus Pahitnya Cinta di Single Perdana
Penyanyi R&B pendatang baru asal Tangerang Selatan, Kluiv merilis single perdana “Found and Regret” (07/02). Pophariini berkesempatan mewawancarai pria bernama asli Cluiferd ini via WhatsApp (05/03) untuk mengetahui bagaimana perjalanan bermusiknya dan …
Lost Kairos Asal Purwokerto Rilis Single Baru Deep Within, Inside Me Is Your Light
Setelah merilis single perdana “Future Love” tahun 2024 lalu, Lost Kairos kembali dengan yang terbaru dalam judul “Deep Within, Inside Me Is Your Light” (24/01). Band yang diinisasi 2024 ini digawangi oleh …
Di Balik Panggung Synchronize Festival 2024
Synchronize Festival 2024 sukses berlangsung selama 3 hari di Gambir Expo selama tanggal 4-6 Oktober lalu. Perhelatan tahunan untuk warga-wargi pecinta musik lokal ini mengusung tema Together Bersama tahun ini. Selama 3 hari para …
The Wallflower Dept. Berbagi Pengalaman Pedih di Maxi-Single Perdana
Surabaya kembali melahirkan band baru bernama The Wallflower Dept. yang baru saja menandai kemunculan dengan maxi-single berisi 2 lagu bertajuk Hello World hari Kamis (30/05). Selain menghadirkan lagu berjudul sama, band juga memperdengarkan “Looking …
Rekomendasi 10 Musisi Dari Kota Solo
Nasib baik pun hadir ketika dinamika kancah kota juga diperkuat dengan pergerakan dari kota tetangga di sekitar kota Solo
Selesai Rilis Album, Alien Child Menuju Destinasi yang Baru
Setelah menghadirkan single “Starbust” awal Maret lalu, Alien Child melanjutkan karier dengan merilis album penuh kedua berjudul Rocket.
18th Album 1st, MALIQ & D’Essentials: Dari Kafe dan Label Band Jazz
MALIQ & D’Essentials akan menggelar tunggal konser 20 tahun. Dan album perdana mereka yang berjudul, “1st” ini yang memulai segalanya
5 Pertanyaan Reza Ryan Efek Rumah Kaca: Akademisi Musik Jadi Personel Band Politis
Kami berbincang dengan Reza Ryan untuk menanyakan pandangannya tentang musikalitas ERK dari kaca matanya, dan tentu saja proses penggarapan Rimpang.