Anto Arief

183 Posts • 0 comments
Suka membaca tentang musik dan subkultur anak muda. Pernah bermain gitar untuk Tulus nyaris sewindu, pernah juga bernyanyi/bermain gitar untuk 70sOC.

Kategori Post

Menampilkan 183 Post dari Anto Arief

Rekomendasi: Gamaliel – Q1

Di era ramainya singel mudah-nyantol di telinga yang rilis tiap minggunya, pria ini berani memutuskan merilis sebuah karya berkelas yang sebaliknya. Meski tentunya masih dalam bingkai musik pop. Dialah Gamaliel penyanyi yang merilis mini …

• May 4, 2021

PP No. 56/2021 dan Murahnya Musik Indonesia di Mata Warganetnya

Siklus viral di internet adalah: ramai di medsos, debat kusir di kolom komentar, dibahas di Youtube, masuk televisi, dan kemudian biasanya dilupakan begitu saja. Semoga Peraturan Pemerintah No. 56 Tahun 2021 ini tidak demikian. …

• Apr 16, 2021

Rekomendasi: Lomba Sihir – Selamat Datang di Ujung Dunia

Sebelum membahas album Selamat Datang di Ujung Dunia, milik Lomba Sihir, band pengiring solois Baskara Putra alias Hindia yang juga vokalis .Feast mari kita tanyakan dulu pertanyaan ini: seberapa banyak dosis Baskara Putra yang …

• Apr 6, 2021

Stop Melabeli Musik Lawas Indonesia Dengan “City Pop Indonesia”

Label “city pop Indonesia” adalah bola liar yang tengah menggelinding di antara anak muda trendi pecinta musik terutama musik lawas Indonesia 80/90an. Lucunya hal ini menggembirakan sekaligus juga memprihatinkan. Sebelumnya Pophariini sempat membahas perihal …

• Mar 27, 2021

Rekomendasi: Jikun /rif – “bara dalam bait”

Pertama-tama maaf jika saya telah terburu-buru menilai kurang baik buku ini hanya dari melihat sampul buku dan isinya sekilas. Adalah buku bara dalam bait, biografi yang ditulis oleh Jikun sendiri, gitaris band rock ‘n roll …

• Mar 15, 2021

Rekomendasi: Rendy Pandugo – SEE YOU SOMEDAY

Sebelum membahas EP terbaru Rendy Pandugo ini pertanyaan pertama ketika menyimak karya seorang solois pria lokal yang penyanyi/gitaris sekaligus penulis liriknya sendiri adalah membandingkan dengan sesama rekannya yang setipe. Apa yang mereka tawarkan, kelebihan …

• Mar 1, 2021

Saling Silang: Candra Darusman x Ardhito Pramono

Candra Darusman menggaet Ardhito Pramono untuk merilis singel baru “Waktuku Hampa”. Singel yang ditulis Candra Darusman ketika masih berdomisili di Singapura ini pada 2011 lalu ini juga menjadi lagu pertama yang dinyanyikan oleh Ardhito …

• Feb 28, 2021

Rekomendasi: White Shoes & The Couples Company – 2020

Sextet ini merilis album penuh ketiga, 2020 setelah berselang 10 tahun dari album keduanya, Vakansi (2010) dan album pertama White Shoes & The Couples Company (2005). Meski di antaranya merilis album mini (EP) Lagu-Lagu Daerah …

• Feb 22, 2021

Rekomendasi: Mocca – Day By Day

Apa yang bisa lagi dilakukan Mocca, band indiepop berusia 21 tahun setelah merilis lima album? Dengan pengaruh dari band Swedia terbesar di 90an, The Cardigans, mereka kemudian memiliki formula dan sound khasnya sendiri. Dengan instrumentasi …

• Feb 15, 2021

Rekomendasi: Sheryl Sheinafia – Jennovine

Sosok Sheryl Sheinafia dikenal banyak orang saat menjadi host yang bernyanyi di acara musik BREAKOUT bersama rekannya Boy Williams di stasiun televisi NET. Ditayangkan medio 2013 acara ini langsung menyedot banyak perhatian. Faktornya adalah …

• Feb 8, 2021