Anto Arief

161 Posts • 0 comments
Suka membaca tentang musik dan subkultur anak muda. Pernah bermain gitar untuk Tulus nyaris sewindu, pernah juga bernyanyi/bermain gitar untuk 70sOC.

Kategori Post

Menampilkan 161 Post dari Anto Arief

5 Lagu Pop Indonesia Pilihan Riko Prayitno “Mocca”

Riko Prayitno adalah gitaris dan penulis lagu dari band indie-pop pioner-legendaris Mocca. Merilis album perdana My Diary pada tahun 2003 yang fenomenal karena penjualan albumnya meledak di pasaran. Di tahun yang sama video musiknya …

• Feb 2, 2018

Mama Rock ‘N Roll. Cerita Para Musisi Perempuan Kaum Ibu

Setiap tanggal 22 Desember kita memperingati hari ibu. Hari yang memperingati peran seorang ibu dalam keluarganya, baik untuk suami, anak-anak, maupun lingkungan sosialnya. Maka itu pada kesempatan ini Pop Hari Ini mengangkat para musisi …

• Dec 22, 2017

Album Rekomendasi PHI: Naif – 7 Bidadari

Di ulang tahunnya yang ke 22, Naif akhirnya merilis album baru setelah 6 tahun lamanya tidak merilis karya apapun paska album Planet Cinta yang ‘gelap’ itu. Berjudul 7 Bidadari, album ke 7 Naif hadir …

• Nov 20, 2017

5 Lagu Pop Pilihan Iwan Fals

Virgiawan Listanto adalah nama lengkap dari Iwan Fals. Pria kelahiran tahun 1961 ini adalah salah satu musisi legendaris Indonesia yang masih berkarya dan terus tampil hingga sekarang. Ia juga memiliki bassis penggemar fanatik yang …

• Nov 19, 2017

Bincang Manajemen Band Dengan SRM Management dan Frisson Entertainment Asia

Diskusi ini merupakan salah satu dari sekian panel yang menarik di konfrensi musik Archipelago Festival di Jakarta yang berlangsung pada tanggal 14-15 Oktober di Soehanna Hall SCBD, Jakarta. Berlangsung sebagai panel pembuka di hari …

• Oct 26, 2017

Liputan: Konfrensi Musik Pertama Di Indonesia, Archipelago Festival 2017

Konfrensi musik dan ajang festival bakat baru Archipelago Festival telah digelar selama 2 hari dari 14 sampai 15 Oktober 2017 di Soehanna Hall, The Energy Building Jakarta Selatan. Konfrensi musik yang digagas oleh 2 …

• Oct 17, 2017

Pameran Seniman Muda re: emergence di Selasar Sunaryo Art Space, Bandung

Dalam rangka ulang tahun yang ke-19, Selasar Sunaryo Art Space (SSAS) dengan bangga mempersembahkan re: emergence, Sebuah pameran yang menampilkan karya seni rupa dari tiga puluh seniman muda Bandung. Pameran ini menarik karena menampilkan para seniman …

• Sep 15, 2017

Album Rekomendasi: Atlesta – Gestures

Jarang terjadi tapi terasa menyenangkan: rasa terkejut, senang tapi sekaligus dongkol ketika menemukan album musik lokal yang menarik dan mengetahui kalau ternyata itu adalah bukan rilisan pertamanya. Dongkolnya adalah karena merasa ketinggalan berita, senangnya …

• Sep 10, 2017

Merdeka Dan Didengar!

Jaman dulu ketika Indonesia merdeka, para pejuang menyebarkan berita kemerdekaan dengan menyiarkannya melalui siaran radio, poster dan selebaran, coretan tangan di tembok dan permukaan luas yang permanen. Dengan bergeriliya mereka menempuh segala cara agar …

• Aug 17, 2017

Gondrong Merdeka!

Otong, Rekti, Robby, Coki dan Om Leo

• Aug 16, 2017