Archive: S A B A

The Panturas Membuka Perjalanan Menuju Album Kedua Bersama “Balada Semburan Naga”

“Konsep album kedua nanti ibarat berada di dalam sebuah kapal yang berisi banyak orang dari berbagai macam budaya. Ada Cina, Jepang, Arab, Eropa, Amerika dengan segala cerita dan permasalahan yang dimiliki. Kami merangkul mereka …

• Nov 13, 2020

6 Cara Paling Enjoy Nonton Synchronize Festival!

Synchronize Festival akan berlangsung pada 14 November 2020 mendatang, dimulai pukul 21.45 WIB melalui SCTV secara on air dan online melalui aplikasi Vidio, serta kanal YouTube Anggur OT. Invasi Synchronize Festival ke Televisi   …

• Nov 13, 2020

Irama Kotak Suara Pop Hari ini #12

Di edisi keduabelas Irama Kotak Suara ini menampilkan 10 band yang berhasil masuk ke tangga lagu/chart IKS Top 10 bulan Oktober.

• Nov 12, 2020

Nirmaya, Permata Musik Pop Era Pandemi

Nirmaya lewat “Bila Malam Terkembang” menjadi salah satu hal terbaik yang datang di masa pandemi.

• Nov 12, 2020

Kavenda

Kavenda adalah singer-songwriter dari jakarta, memulai karir di industri musik sejak tahun 2014 dan saat ini telah merilis 10 single dengan 2 type genre musik (alternative & acoustic) version. Single terakhir yang baru di …

• Nov 11, 2020

IGUH

IGUH adalah moniker dari sebuah project solo musisi Iguh P. Putra yang berasal dari Lampung. Menulis, mengaransemen dan memproduksi materinya sendiri, Iguh memaikan warna-warna elektronik dengan aransemen yang menarik buat disimak.

• Nov 11, 2020

The Boogie

The Boogie adalah band rock Indonesia asal Gowa yang didirikan oleh secara bersama, oleh: Zahram Mappigalang, Sulkarnaim Bahtiar, Andi Fikri, Eko Prasetyo S. berawal dari menyukai selera bermusik The Beatles kami berencana mengawali karir …

• Nov 11, 2020

Noni

Noni adalah penyanyi pencipta lagu berusia 20 tahun yang tinggal di Jakarta dengan suara yang lembut dan bisa menembus batasan berbagai genre musik. Menulis lagu sejak Noni berumur 12 tahun, terobosan karirnya adalah ketika …

• Nov 11, 2020

Rio Satrio

Rio Satrio adalah solois kelahiran Samarinda debut album perdananya yang berjudul Cerita Daun dan Bumi jadi debut awal Rio Satrio menjadi solois. Kini Rio Satrio telah merilis tiga lagu baru untuk album keduanya.

• Nov 11, 2020

Dere Memperkenalkan Dirinya Dengan “Kota”

Memperkenalkan, Dere! Solois muda yang saat ini berjalan bersama TulusCompany dan TigaDuaSatu ini siap untuk menambah warna dari industri musik Indonesia saat ini.   View this post on Instagram   ‘Kota’, sudah bisa didengarkan …

• Nov 11, 2020

Fis Duo

Fis Duo merupakan band pop etnik asal Maluku yang saat ini berdomisili di Jogja. Karya Fis Duo bercerita tentang memori, rumah, cinta dan jejak-jejak fis duo selama perjalanan pergi merawat dendam dari Ambon sampai …

• Nov 10, 2020

Rekomendasi: Petra Sihombing – Semenjak Internet

Artist: Petra Sihombing Album: Semenjak Internet Label: Dua Puluh Tiga Semenjak Internet adalah album kelima milik penyanyi/penulis lagu/gitaris/multi-instrumentalis Petra Sihombing. Setelah album pop manis, dan album peralihan dan pencarian jati diri di 1/4, Petra kemudian memilih …

• Nov 10, 2020

Ryuzaki Rama

Ryuzaki Rama adalah seorang produser musik yang berasal dari Jakarta, Indonesia. Ryuzaki Rama telah menekuni profesi ini sejak 2016 hingga sekarang. dan Ryuzaki Rama telah menguasai hampir seluruh genre musik seperti Electronic, Pop, Rock, …

• Nov 10, 2020