Archive: Pop Indonesia

5 Band Indonesia Paling Seram

Halloween belumlah usai, kemeriahan malam horor ini masih terus terasa paling tidak di banyak perhelatan pesta malam minggu anak muda di Indonesia. Bicara tentang halloween, seram dan horor-hororan, demi menyambung-nyambungan dengan tema seram ini, …

• Nov 3, 2018

Mengintip Proses Rekaman 5 Musisi Indonesia

Rekaman adalah satu dari siklus yang melekat pada musisi. Siapapun musisi di muka bumi ini yang memiliki album, pastilah ia berasal dari dapur rekaman. Proses rekaman bisa memakan waktu berhari-hari, berminggu-minggu, berbulan-bulan bahkan bisa …

• Oct 27, 2018

Pop Figur – Agan Harahap, Seniman Fotografi

Sebagai seniman, nama Agan Harahap menjadi harum sekaligus gunjingan bagi banyak orang. Bagaimana tidak, lewat karya fotografi digital imaging yang kerap dibuatnya dan banyak dipamerkan ke media sosial tak jarang membuat decak kagum sekaligus …

• Oct 20, 2018

Kampungan Versus Gedongan: Bagaimana Selera Musik Kelas Menengah di Indonesia Terbentuk?

Untuk pertama kalinya, saya menyaksikan sang Raja Dangdut Rhoma Irama berbicara panjang lebar tentang musik yang membesarkan namanya, dangdut. Dalam sesi puncak Archipelago Festival 2018 (sebuah festival yang menampilkan talkshow seputar industri musik terkini …

• Oct 18, 2018

Gelombang Terkini Musisi Independen Berbahasa Indonesia

Sore dan Efek Rumah Kaca merilis album perdana penting di era 2000an awal. Masing-masing adalah: Centralismo di tahun 2005 dan Self-titled alias Efek Rumah Kaca, 2007. Pentingnya album ini adalah karena sebagai band baru …

• Oct 16, 2018

SEHIDUP SEMUSIK Volume 7 – Anugerah Musik Indonesia Hari Ini

Anugerah atau penghargaan musik Indonesia hari ini tetap menjadi sebuah hal yang didambakan oleh para artis di Indonesia. Bahkan, tak sedikit yang menjadikan penghargaan musik menjadi target yang harus dicapai bagi musisi dalam berkarya. …

• Sep 28, 2018

Musisi Stylish Indonesia Yang Paling Ikonik

Dunia musik dan fesyen memiliki kaitan sangat erat yang tidak tertulis. Cek saja gaya Elvis Presley dari tahun-ke tahun; band punk The Ramones dengan jaket kulit, jeans ketat dan sneakers Converse; band-band berseragam seperti …

• Sep 23, 2018

Inspigo, Aplikasi Podcast Pertama di Indonesia

Tidak banyak atau bahkan tak ada aplikasi resmi podcast lokal di Indonesia, sehingga bisa jadi Inspigo adalah aplikasi Podcast pertama yang ada di Indonesia. Belum lama ini, tepatnya Selasa (4/9) lalu, aplikasi ini diluncurkan …

• Sep 12, 2018

5 Lagu Indonesia Pilihan Petra Sihombing

Petra Sihombing sedang mempersiapkan album barunya setelah Februari silam melepas single baru berjudul “Take It or Leave It” feat. Incognito. Anak dari musisi Franky Sihombing ini memang tidak hanya sekadar manggung di sejumlah festival, atau …

• Sep 10, 2018

5 Majalah Musik Indonesia yang Kamu Harus Tahu

Seberapa sering kamu baca majalah musik di Indonesia? Mungkin kalian yang lahir tahun 2000an belum tahu kalo Indonesia punya beragam majalah musik. Ya, bersyukur jika paling tidak kalian kenal Rolling Stone sebagai satu-satunya (yang …

• Sep 8, 2018

Bincang Tentang Penghargaan Musik Indonesia Hari Ini

Sehidup Semusik adalah acara ngobrol-ngobrol seputar dunia musik yang diinisiasi oleh Pophariini.com dan didukung oleh mobile aplikasi Inspigo. Dan di edisi yang ke-7 kali ini Sehidup Semusik membicarakan tentang penghargaan musik saat ini. Dengan …

• Aug 23, 2018

Ini Jadinya Bila Tiga Band Keren Indonesia Berkolaborasi

Tak bisa dibayangkan, bagaimana rasanya melihat tuga band keren Indonesia berada dalam satu studio, sekadar berjam-session atau dalam tingkatan yang paling serius, meramu musik bersama. Mungkin saja tercipta lagu baru, itu yang paling keren. …

• Aug 22, 2018

5 Album Rock Indonesia Penting 20 Tahun yang Lalu

Lupakan Youtube dan media sosial sebagai sarana penyebaran musik saat ini. Ini 5 album rock Indonesia di era 90an yang menjangkiti anak muda di tanah air hanya melalui radio dan tayangan video musik di …

• Aug 13, 2018