Archive: Komunal

Kaleidoskop Musik Indonesia 2019 versi Pop Hari Ini

Setiap tahun, termasuk tahun 2019 kemarin adalah tahun yang sangat berkesan bagi semua orang di segala bidang kehidupan, termasuk musik Indonesia. Musik Indonesia 2019 mencatat sebuah dinamika peristiwa yang terjadi. Tak jauh beda dengan …

• Jan 4, 2020

Adakah Kemungkinan 5 Musisi Ini Membuat Karya-karya Teranyarnya?

Menjelang akhir tahun, semua orang punya harapan akan banyak hal. Kami pun begitu. Sebagai orang yang sehari-hari berkutat soal musik (selain menulis, bahkan beberapa dari kami juga bermain musik). Dan ya, tak terkecuali musisi. …

• Dec 21, 2019

Resensi: Jangar – Jelang Malam

Artist: Jangar Album: Jelang Malam Tahun: 2019 Label: Berita Angkasa Fakta: Ada dua ratusan lebih orang memutar “Haerath I” ketika lagu tersebut pertama kali diunggah di situs kami sebelum dirilis resmi di layanan streaming …

• Dec 17, 2019

Ketika Jangar Membakar Ibukota di Jelang Malam

Jangar menggelar ‘Perayaan Jelang Malam’ pada Minggu, 27 Oktober 2019 di Joglo Beer, Jl. Madrasah, Jakarta. Perayaan launching album Jelang Malam dari grup band heavy rock asal Bali ini terpaksa molor sejam, mungkin karena …

• Nov 3, 2019

Seringai 17 Tahun : Tetap Beroktan Tinggi

Melewati perjalanan bermusik selama 17 tahun tanpa pergantian formasi merupakan sebuah pencapaian. Band heavy rock/metal asal Jakarta, Seringai membuktikan kesolidan mereka dalam acara bertajuk High Octane Superfest hari Sabtu, 28 September 2019 di Studio …

• Oct 5, 2019

Rilisan Menarik Di Records Store Day 2019 Bandung Hari Ini!

Kali ini Record Store Day (RSD) 2019 di Bandung digelar melenceng dari tanggal seharusnya. Di kota lain RSD 2019 digelar minggu lalu, sesuai kebiasaan yaitu di minggu kedua bulan April. Alasannya adalah faktor keamanan …

• Apr 20, 2019

Meriahnya Pesta Bersama Barasuara, Elephant Kind dan The Adams

Menjelang hari Pemilu, tiga band Ibukota lebih dulu menggelar ‘Pesta Bersama’ pada hari Senin, 15 April 2019 di Eastern Promise, Jakarta Selatan. Mereka adalah Barasuara, Elephant Kind, dan The Adams yang dipertemukan oleh Kolase.com …

• Apr 17, 2019

Puluhan Band Merilis Rekamannya di Record Store Day 2019

Ajang Record Store Day 2019 kembali digelar. Di tahun ini, event tahunan ini mengambil tempat di Ballroom P7 Kuningan City Jakarta pada tanggal 12 – 13 April nanti. Ratusan lapak toko musik ikut serta …

• Apr 5, 2019

Album Kompilasi 100 Musisi Mengawal Pembatalan RUU Permusikan

Koalisi Nasional Tolak RUU Permusikan (KNTLRUUP) merilis sebuah album kompilasi bertajuk BERSAMA BERSUARA Vol.1 pada tanggal 14 Maret 2019 kemarin via situs Bandcamp.com. Album kompilasi ini merupakan subdivisi kerja dari KNTLRUUP yang digerakkan secara …

• Mar 15, 2019

Merdeka dari impor kaset dan vinyl lokal

Tadi siang saya baru saja menghadiri sebuah presentasi tentang industri musik hari ini. Dipaparkanlah bagimana mayoritas konsumsi musik telah berganti, dari membeli rekaman fisik menjadi tak perlu memiliki musik dalam  format apa pun, fisikal …

• Aug 22, 2017

Album Rekomendasi: Mooner – Tabiat

Mooner, Supergroup Dari Bandung Yang Meraung-raung Selalu menarik menyimak para musisi yang sebelumnya tergabung dalam band yang sudah merilis karya kemudian membentuk band baru dan menghasilkan karya yang fresh. Ini yang terjadi pada band …

• Jun 16, 2017