Archive: Angsa & Serigala

Araji Angsa & Serigala Rilis Dimensi untuk Sambut Album Karier Solo

Setelah merilis single “Pertempuran Yang Tak Terlihat” dan “Hari Ini”, Araji kembali membawa yang terbaru dalam judul “Dimensi” hari Jumat (31/05). Perilisan ini merupakan bagian akhir dari rangkaian single trilogi yang direncanakan.   Araji …

• Jun 12, 2024

1000 Luka Berdampak Angsa & Serigala Bergerak Terus

Angsa & Serigala terbukti menjadi sebuah band yang bergerak terus untuk produktif di tahun 2020 sejak awal tahun hingga pertengahan tahun. Walaupun dengan situasi seperti saat ini, Angsa & Serigala kembali merilis singel baru. …

• Oct 1, 2020

Angsa & Serigala Awali Babak Baru dengan Gelap Pekat

Angsa & Serigala masih tetap bertahan, pembuktian mereka: tetap lanjut dan membuat lagu baru.

• Mar 29, 2020

Konser Mini Intim Angsa & Serigala

Band folk/rock alternatif asal Bandung, Angsa & Serigala akan merayakan peluncuran album keduanya, Ruang Waktu yang baru dirilis beberapa bulan lalu dalam sebuah konser intim mini. Acara ini akan diselenggarakan pada hari Jumat 25 Januari 2019, …

• Jan 25, 2019

Angsa & Serigala dan Ironi Dalam Berkomunikasi

Angsa & Serigala melihat ada ironi dalam cara berkomunikasi kita saat ini. Dan hal itu dituangkan dalam single kedua “Tanpa Kata” yang diambil dari album Ruang Waktu. Album ini dirilis dalam bentuk CD dan …

• Nov 21, 2018

Ruang Waktu, Hasil 7 Tahun Pertikaian Angsa & Serigala

Album kedua memang momok bagi (hampir) semua band. Zona nyaman yang dialami band akibat manisnya ninabobo album pertama membuat banyak band terlena, akibatnya malas berkarya, tak banyak band yang bisa keluar dari jerat ini. …

• Aug 23, 2018

Angsa & Serigala Membiru

Penggemar sudah rindu, menagih album di media sosial. Band asal Bandung, Angsa & Serigala akhirnya mempersembahkan “Biru” single pertama album kedua, Ruang Waktu yang akan dirilis Beruang Records dan Demajors. Lagu ini menginterpretasikan perkara percintaan zaman …

• Jul 2, 2018

Oscar Lolang Cepat dan Energetik Nyanyikan Single Baru

Setelah melepas album penuh kedua dan selesai menggelar tur perdana, Oscar Lolang kembali dengan materi terbaru berjudul “Python Lives in That House”.

• Jul 1, 2023

Binatangisme: Fabel Sanggama Kuntari

Keranjingan bereksperimen menulis musik sinematis Kuntari melahirkan Larynx, album yang lahir dari kekuatan magis dari kecintaannya pada musik foley.

• May 11, 2023

Terjebak Bersama The High Temples di Materi Anyar

Sedikit kilas balik, The High Temples awalnya merupakan band pendukung untuk Oscar Lolang di tiap panggungnya, dihuni oleh nama-nama familiar di Bandung.

• Jan 26, 2023

Ferry Dermawan: “Joyland Festival secara Mood Itu Laidback”

Pophariini berkesempatan untuk ngobrol panjang lebar dengan Ferry Dermawan, sosok penting di balik Joyland Festival.

• Mar 24, 2022

Menangkap Emosi The High Temples di Materi Kedua

Sebelum akhirnya memutuskan untuk melepas materi sendiri, The High Temples juga dikenal sebagai band pengiring dari solois Oscar Lolang.

• Feb 22, 2022

Manner House

Manner House adalah sebuah grup musik asal Bandung yang digawangi oleh Zulfikar Azhar pada vokal dan piano dan Esa Prakasa pada gitar (yang juga berperan menjadi gitaris di band Angsa & Serigala dan The …

• Sep 12, 2021