Archive: Jakarta Selatan

Pengamat Musik Senior Bens Leo, Tutup Usia

Pengamat musik sekaligus tokoh yang penting dalam perjalanan industri musik Indonesia, Bens Leo tutup usia pada Senin (29/11/2021).

• Nov 29, 2021

6 Band yang Mengawali Karier di Kafe

Kami mengulik beberapa band Indonesia yang memulai perjalanannya dari sebuah kafe. Penasaran dengan daftarnya? Simak yang satu ini ya!

• Nov 27, 2021

Bisnis Musisi Selain Hidup dari Musik

Terkadang situasi dan kondisi yang sulit malah bisa memberikan kesempatan baik untuk memulai sesuatu, contohnya dengan berbisnis. Bisnis atau usaha yang dimulai bisa datang dari hal-hal terdekat, yaitu hobi maupun kebiasaan tertentu. Menjalani bisnis …

• Oct 16, 2021

Hidup Dari Musik: Monetisasi Karya dan Siasatnya

Simak bincang-bincang kami dengan Candra Darusman, Coki Singgih dan Adry Boim tentang siasat musisi untuk bisa hidup dari musik dan karyanya sendiri

• Oct 15, 2021

4 Lagu yang Memulai Segalanya: Di Balik Rekaman Pertama NAIF

Bersama Leonardo Ringo, kami mengajak kalian untuk menyingkap cerita menarik di balik rekaman demo empat lagu pertama Naif di tahun 1996.

• May 17, 2021

25 Tahun Album “KLakustik” KLa Project: Lebih dari Sekadar Klasik

Album rekaman langsung (live album) selalu menawarkan sensasi berbeda ketimbang album rekaman studio: improvisasi, spontanitas, hingga interaksi dari semua elemen-elemen pertunjukan. Tentunya hal ini hanya bisa didapatkan lewat teknis produksi yang mumpuni  Bisa dikatakan, …

• Mar 11, 2021

Kareem Soenharjo, Hikayat Pagebluk Si Nerdy Jaksel

Kareem Soenharjo memasuki 2021 dengan perasaan aneh yang bercabang terhadap pencapaian Miasma Tahun Asu., album yang tercantum di hampir setiap daftar album terbaik 2020.

• Mar 4, 2021

Once Mekel Beri Penghormatan kepada Para Musisi Sejati

Once Mekel membawakan ulang single berjudul “Sabda Alam” untuk mengenang para musisi sejati. Penghormatan ini, diberikan kepada mereka yang terlibat dalam penggarapan lagu tersebut.   View this post on Instagram   A post shared …

• Jan 30, 2021

Wawancara Mendalam: Selamat Datang di Kejanggalan Laze

Kalau sedang berada di wilayah Cipete, Jakarta Selatan, mungkin bisa coba mampir ke Stufa Eat & Brew. Berlokasi di sebelah sekolah fesyen ESMOD, kedai ini memang tampak sederhana dengan beberapa meja di balik dinding …

• Dec 12, 2020

ABIDINe

ABIDINe adalah kelompok musik trio. Berdiri di jakarta selatan awal tahun 2020. Unsur musik yang  mempengaruhinya berupa pop jazz folk tradisional maupun elektronik. ABIDINe digawangi oleh Faizwong: Song writer, ukulelis, drummer & vokalis Franky …

• Nov 29, 2020

The Sleting Down

The Sleting Down merupakan band asal Jakarta Selatan yang mengusung genre rock&roll 50-60’s yang terbentuk pada pertengahan tahun 2011. Nama The Sleting Down memiliki makna “Bila zipper/resleting anda turun, tidak mungkin orang lain yang …

• Nov 17, 2020

Nirmaya, Permata Musik Pop Era Pandemi

Nirmaya lewat “Bila Malam Terkembang” menjadi salah satu hal terbaik yang datang di masa pandemi.

• Nov 12, 2020

Ini Dia 5 Dokter Dalam Musik Indonesia

Hari Dokter Nasional diperingati setiap tanggal 24 Oktober untuk menghargai jasa-jasa para dokter kepada masyarakat dan kehidupan individual. Selain itu 24 Oktober juga diperingati karena lahirnya Ikatan Dokter Indonesia (IDI). Berikut ini adalah para …

• Oct 24, 2020