Archive: Makassar

5 Kartini Musik Di Berbagai Penjuru Indonesia

Pophariini berkolaborasi dengan para penulis lima kota di beberapa penjuru Indonesia untuk menghadirkan musisi perempuan yang dianggap mewakili semangat Kartini.

• Apr 20, 2023

Tulus Menutup Tur Manusia Penuh Senyuman

Secara keseluruhan, Tulus beserta tim yang terlibat berhasil meninggalkan senyum yang menghiasi para penonton yang datang di titik terakhir Tur Manusia.

• Mar 5, 2023

Proof The Truth

Proof The Truth adalah sebuah grup musik bergenre pop punk dari Makassar, yang beranggotakan lima orang Halim, Aidhil, Farid, Ari dan Dayat.

• Jan 18, 2023

Dhipa Pramudya

Dhipa Pramudya Eka Nugroho adalah seorang musisi, produser musik, komposer, dan DJ yang telah terjun di industri musik selama kurang lebih 5 tahun. Dhipa Pramudya lahir di Makassar, Sulawesi Selatan dan dibesarkan di Bogor, Jawa Barat, Indonesia, dan memiliki latar belakang seni yang mempengaruhi musik yang dia ciptakan.

Musik merupakan bagian integral dari hidup Dhipa Pramudya, dan dia senang mengeksplorasi berbagai genre dan gaya dalam musik yang dia ciptakan.

• Jan 16, 2023

Aldi Taher, Ungu, hingga Coldiac akan Tampil di Pestapora 2023

Tampak beberapa nama yang tampil tahun lalu akan kembali main di Pestapora 2023 seperti, Seringai, The Adams, Vierratale, Tipe-X, dan Pamungkas.

• Jan 4, 2023

Tulus Siap Sambangi Sebelas Kota di Tur Manusia

Melanjutkan kesuksesan album Manusia yang rilis di bulan Maret lalu, kini Tulus tengah mempersiapkan sebuah rangkaian tur di tahun 2023 mendatang.

• Dec 29, 2022

10 Tahun .Feast: Jajal 8 Titik di Tur Multisemesta

Memasuki sepuluh tahun perjalanan, .Feast tengah mempersiapkan rangkaian tur bertajuk Tur Multisemesta di bulan Januari mendatang.

• Dec 27, 2022

Diskoria Rilis Single Hit, “C.H.R.I.S.Y.E.” dalam Format Vinyl

Setelah merilis single “Serenata Jiwa Lara” dalam format piringan hitam, kini Diskoria melakukan hal yang sama untuk nomor “C.H.R.I.S.Y.E”.

• Dec 22, 2022

Atlesta Hadirkan KIKO/O untuk Single Terbaru “Feel This Love”

Atlesta menyebut lagu ini bentuk syukur dan penghargaan bagi dirinya sendiri sebagai penyanyi, penulis lagu sekaligus produser.

• Dec 17, 2022

Selamat Jalan Seniman Mbeling Remy Sylado

Remy Sylado tak hanya kondang sebagai musisi, kritikus dan jurnalis musik. Tapi juga sastrawan, dosen, novelis, penulis, pelukis, aktor, dan wartawan

• Dec 14, 2022

Kabar Duka, Sastrawan Remy Sylado Meninggal Dunia

Awan duka kembali datang menyelimuti ranah musik Indonesia. Remy Sylado, sastrawan serta musisi senior meninggal dunia di usia 77 tahun.

• Dec 12, 2022

Discord: Menembus Batas Bersama Komunitas (Musik)

Discord menjelma menjadi alat bantu yang menjembatani komunitas yang memiliki minat, bakat, dan passion yang sama melewati batas-batas geografis yang menghalangi

• Dec 1, 2022

Diskoria Rilis Vinyl “Serenata Jiwa Lara” bersama Suara Disko dan Anukara Records

Berselang lebih dari dua tahun, ternyata single “Serenata Jiwa Lara” yang dibawakan oleh Diskoria dan Dian Sastrowardoyo ini masih punya cerita lainnya.

• Nov 30, 2022