Archive: 2021
PHI Tips: Awalnya Ampas, Sekarang Emas
Maka dari itu, banyak sekali cara cerdas dan ramah lingkungan untuk memanfaatkan CD rusak. Simak PHI Tips berikut ini ya!
Pengalaman Baru Soundrenaline Sukses Terlaksana
Soundrenaline sebagai festival musik terbesar sukses terlaksana pada 15 Oktober 2021 – 14 November 2021 secara virtual melalui RCTI+.
Iwan Fals: “Mudah-mudahan dengan Piala Ini Bisa Mendapatkan Uang”
Dari gelaran AMI Awards 2021 yang ditayangkan tadi malam (15/11), Iwan Fals mendapatkan penghargaan khusus, yakni Lifetime Achievement.
Eksplorasi Ketenaran Musik Lokal Lewat TikTok
Di Kolom Kampus kali ini, Pophariini melakukan eksplorasi mendalam demi meneliti keternaran musik lokal lewat aplikasi TikTok.
Ardhito Pramono: Maksimal di “Masa Masa”
Ardhito Pramono membangun kreativitas secara maksimal dengan bernyanyi, akting sekaligus menyutradarai di video musik “Masa Masa”.
Grieve Records Lempar Album Kompilasi Noise Assault Vol.1
Di akhir bulan November (29/11) ini, Grieve Records akan melepas album kompilasi yang merangkum delapan belas nama yang tersebar dari penjuru kota.
5 Pertanyaan, 5 Blogger (Musik)
Sebagai lanjutan dari artikel di hari blogger nasional kemarin, kami menanyakan langsung ke lima penulis musik/musisi yang juga blogger musik
10 Musisi Old Soul Hari Ini
Apa itu Old Soul? Penasaran pengen tahu, Pophariini coba membuat daftar 10 Musisi old Soul Hari ini, simak dengan seksama ya.
Amazing in Bed Kabulkan Mau Fans dan Sinyal Manggung Lagi
Album penuh satu-satunya dalam karier Amazing in Bed, self-titled yang beredar tahun 2008 lalu akan dirilis dalam format digital tanggal 24 November 2021.
Jangar Lepas Dua Nomor Sekaligus
Setelah melepas “Rijang” di bulan Agustus lalu, kini Jangar kembali melempar bisanya dengan menghadirkan dua nomor sekaligus, yakni “Kali” dan “Samsara”.
The Experience Brothers yang Baru!
Tahun ini, Experience Brothers sudah memasuki usia dua dekade. Mereka dikenal sebagai duo beranggota kakak beradik, Ibrahim Saladdin dan Daud Sarassin.
Guru Pengajar Musik: Hidup dari (Mengajar) Musik
Dari mana inspirasi menjadi pengajar musik dan guru vokal? Mari mengulik tentang hidup dari mengajar musik, salah satu pilihan bidang dari dunia musik
Persembahan Baru Vicky Mono “Jamrud Dunia”
Ketika di single yang sebelumnya, “Sang Putra Fajar” ia mengusung alternative rock, di single baru ini Vicky Mono menawarkan eksplorasi musik yang berbeda.