Archive: Mini Album

Rayhan Noor – Menjelang Tiga Puluh

Album Menjelang Tiga Puluh saya rasa bukan pembuktian, melainkan komitmen Rayhan Noor atas apa yang ia jalani selama ini sebagai musisi.

• Jul 17, 2023

Reggae-nerasi! 7 Musisi Lokal Terkini Yang Dipengaruhi Musik Jamaika

Beberapa nama musisi reggae Indonesia ini kami pilihkan dari rentang waktu lima tahun terakhir, dan yang telah merilis album dalam rentang waktu antaranya

• Jul 15, 2023

Langkah Kedua Pris dalam City of Ours

Pris berharap perilisan “City of Ours” bisa membuat pendengarnya turut merasakan indahnya jatuh cinta dan berbagai perasaan bahagia lain yang mengiringi.

• Jul 14, 2023

Smitten yang Terbaru dari Saturday Night Karaoke

Saturday Night Karaoke yang identik dengan genre punk rock menyuguhkan nuansa berbeda di Smitten, yaitu akustik lengkap dengan paduan suara.

• Jul 13, 2023

BIP Rilis Ulang 9 Lagu Lama dengan Bonus Lagu Baru dalam AiKAMSI

Setelah terakhir merilis album mini Berangkat di tahun 2021, BIP kembali dengan karya musik terbaru AiKAMSI yang rilis hari Jumat (07/07).

• Jul 10, 2023

Voxxes – Zero Hour

Dalam Zero Hour, Voxxes benar-benar menggambarkan musik pop 80-an yang nyaman di telinga. Tidak sederhana, namun juga tidak rumit,

• Jul 10, 2023

Band Hardcore Asal Tasikmalaya, History Of Life Rilis Complexity

Band hardcore asal Tasikmalaya, History Of Life unjuk gigi lewat perilisan album mini perdana berjudul Complexity hari Sabtu (01/07),

• Jul 8, 2023

New Chaseiro Nyanyikan Kembali Lagu-lagu Hit Chaseiro

Proyek Chaseiro All Stars yang sempat berjalan di tahun 2020 lalu sebagai regenerasi dari grup legendaris Indonesia, Chaseiro kembali berlanjut.

• Jul 6, 2023

Gloria Jessica Mulai Babak Baru dengan What Are We Now?

Gloria Jessica langsung terlibat dalam pembuatan What Are We Now? sejak awal karena ia merasa materi ini sangat mengakar pada dirinya.

• Jul 4, 2023

Charita Utami Luncurkan Omahati yang Sangat Personal

Album mini ini dirasa sangat personal bagi Charita Utami karena mengandung pesan sebagai bentuk reaksi untuk segala sesuatu yang pernah dialami dalam hidup.

• Jul 3, 2023

Jangar Sentil Para Adidaya di Single Terbaru Artileri

Peluncuran lagu Artileri menjadi pembuka album mini terbaru Jangar, Malang yang dijadwalkan beredar bulan Agustus 2023 mendatang. 

• Jul 3, 2023

TheOvertunes Rilis Video Animasi Endlessly

Sesuai dengan namanya, Endlessly, seakan TheOvertunes belum siap mengakhiri perjalanan album mini mereka dengan mengeluarkan video animasi

• Jul 1, 2023

Derai – love in colors

Semoga love in chapter bukan karya Derai musik biar ada, atau sekadar simbol kerja sama yang sukses bareng Warner Music Indonesia.

• Jun 30, 2023