Archive: Endah n Rhesa

“Menakar Hak Pencipta Lagu” oleh Endah Widiastuti

Sebelum bicara hak pencipta lagu mari bicara soal ini. Sebagian besar musisi indie sudah mengerjakan apa yang umumnya label rekaman lakukan pada umumnya. Yaitu merekam lagunya melalui perangkat sendiri tanpa harus diberi modal besar …

• Dec 1, 2021

6 Band yang Mengawali Karier di Kafe

Kami mengulik beberapa band Indonesia yang memulai perjalanannya dari sebuah kafe. Penasaran dengan daftarnya? Simak yang satu ini ya!

• Nov 27, 2021

Harmonisasi Earhouse Songwriting Club dengan Kamga dan Endah N Rhesa

Earhouse Songwriting Club, komunitas pencipta lagu yang digagas oleh Endah N Rhesa ini baru saja memberikan sebuah kabar terbarunya.

• Nov 5, 2021

Tips Praktis Menata Keuangan Pekerja Musik – Sebuah Webinar

Keseluruhan webinar ini sudah bisa disaksikan ulang melalui kanal YouTube Pophariini atau silakan klik artikel ini. Selamat menyaksikan.

• Oct 29, 2021

Kolaborasi Gavendri dan Endah N Rhesa dalam “Should I”

Hadir di hari Rabu (25/08) lalu, Gavendri membawa cerita seputar pengalamannya dalam toxic-relationship yang akhirnya dijadikan sebagai ide pembuatan lagu.

• Aug 28, 2021

Mimpi dan Harapan di Single Terbaru Endah N Rhesa

Ada rentang waktu yang lumayan panjang dari single terakhir Endah N Rhesa dan dengan single terbarunya ini. Setelah melepas “Pulang Ke Pamulang” di bulan Oktober tahun lalu, kini, di bulan Mei 2021, keduanya resmi …

• May 23, 2021

Kupas Tuntas Menulis Lagu oleh Endah N Rhesa

Di edisi coaching session ini, Endah N Rhesa mengulas dari A-Z dari menulis lagu. Hal-hal dasar dari penulisan lagu dibongkar oleh mereka.

• Dec 1, 2020

IKS Menurut Endah N Rhesa

IKS (Irama Kotak Suara) adalah program spesial dari Pop Hari Ini yang didedikasikan untuk mencari dan mengangkat bakat-bakat potensial yang ada di skena musik hari ini. IKS mencari, mengkurasi dan mengangkat suara-suara baru dari …

• Oct 7, 2020

“Pulang Ke Pamulang”, Cara Endah N Rhesa Memaknai Pandemi

Endah N Rhesa memaknai situasi pandemi yang berjalan sepanjang tahun ini dengan menulis lagu bertajuk unik “Pulang Ke Pamulang”.

• Oct 4, 2020

Musisi Dan Olahraga: Selamat Hari Olahraga Nasional

Olahraga dan musik adalah bagian tidak bisa dipisahkan. Banyak acara olahraga berskala nasional dan internasional menggunakan musik untuk menambah kemeriahan acaranya. Olahraga juga dapat berfungsi untuk menjaga stamina ketika tampil di atas panggung, dan …

• Sep 9, 2020

Merayakan Kemerdekaan Indonesia Dengan Mini Album haloaci!

IVY League Music dan 7evenotes rilis ulang album haloaci dalam rangka merayakan kemerdekaan Indonesia yang ke-75.

• Aug 30, 2020

Vira Talisa Membawakan Ulang “Liburan Indie” Milik Endah n Rhesa

Vira Talisa berkolaborasi dengan Endah N Rhesa mendaur ulang “Liburan Indie”.

• Aug 13, 2020

Bantu Musisi, Earhouse Jual Kopi Susu Spesial

Kedai milik Endah N Rhesa, Earhouse meluncurkan menu kopi khusus bertajuk Earhouse For Artist sebagai bentuk dukungan membantu mempromosikan karya musisi.

• Jun 12, 2020