Irama Kotak Suara

Thee Marloes Jalin Kerja Sama dengan Big Crown Records

Mengenai kerja sama dengan Big Crown Records, Thee Marloes menyampaikan bahwa proses awalnya terjadi cukup singkat.

• Apr 12, 2023

Sasan Fai Kembali dengan Single Don’t Go

Setelah terakhir kali merilis single “Always” di tahun 2021 silam, kini Sasan Fai kembali dengan sebuah materi terbarunya.

• Apr 12, 2023

Pink Pitch, AneeSa, dan The Corner of My Room di IKS Live! Vol. 5

Karakter musik yang beragam dari para musisi menjadi bukti bahwa IKS Live! terus berkomitmen menghadirkan nama-nama baru di setiap edisinya.

• Apr 11, 2023

Matisuri Rilis Single Sembunyi dan Album Mini Video Suvenir

Musisi asal Tangerang, Muhamad Kusuma Gotansyah atau lebih dikenal dengan moniker Matisuri resmi merilis single terbaru “Sembunyi” hari Jumat (07/04).

• Apr 7, 2023

Rangkai Buka 2023 dengan Single Seperti Rindu

Disampaikan oleh Rangkai, bahwa single ini bercerita mengenai kisah cinta di usia dewasa yang penuh dengan dinamikanya, utamanya adalah rasa rindu.

• Apr 6, 2023

Bleach Tampil Minimalis di Video Musik Iced Cold

Setelah merilis EP Chrome di Februari silam, kini salah satu nomor di dalamnya, “Iced Cold” dihadirkan oleh Bleach dalam format video musik.

• Apr 6, 2023

Jelita Kisahkan Cerita Personal di Single Gentle Blues

Selain single debut “Only Ever in Daylight” yang dirilis September silam, Jelita juga sempat terlibat sebagai kolaborator di beberapa proyek musik.

• Apr 5, 2023

Ammir Gita dan Achi Hardjakusumah Rilis Single Al Majiid

Produser dan komposer asal Bali Ammir Gita meluncurkan single kolaborasi bareng komposer dan pemain biola Achi Hardjakusumah dalam menyambut bulan Ramadan.

• Apr 4, 2023

And Bellyaches Rilis Single Ketiga tentang Apresiasi Hidup

Berjudul “Coming Back”, secara spesifik And Bellyaches bercerita mengenai apresiasi atas berbagai momen yang pernah terlewati di tiap fase kehidupan,

• Apr 3, 2023

Ode Ronie Udara untuk Para Perantau

Ronie Udara berharap bahwa karya ini bisa menjadi teman dari para pendengarnya yang sedang merantau dan jauh dari keluarga.

• Mar 31, 2023

Toscasoda Kenalkan Vokalis Baru di Single Your Loss

Perilisan lagu berjudul “Your Loss” ini sekaligus perkenalan vokalis baru Toscasoda, Azahra Auladana pasca Erica Prisciella hengkang dari band.

• Mar 30, 2023

Frys dengan Formasi Baru Lepas Album Mini Perdana La Journée

Album La Journée menghadirkan empat lagu dari Frys dengan single utama bertajuk “Run”, serta dua single yang sudah rilis.

• Mar 29, 2023

Girl and Her Bad Mood Rilis Videoklip 2013/Bluest Year I’ve Been

Setelah merilis album mini Bluest Year akhir tahun lalu, Girl and Her Bad Mood (GAHBM) kembali dengan sesuatu yang baru. Apa itu?

• Mar 28, 2023