Archive: Maliq

Traxkustik Pop Hari Ini, Panggung yang Menyenangkan

Traxkustik Pop Hari Ini All Star sukses berlangsung hari Sabtu, 9 Desember 2017 lalu di Downtown Walk, Summarecon Mal Bekasi. Acara ini dibuka dengan sharing session tentang “Digital Music” bareng MALIQ & D’Essentials.  Sore …

• Dec 12, 2017

5 Lagu Pop Indonesia Pilihan Ari Lesmana “Fourtwnty”

Bicara Ari Lesmana, bicara juga mengenai Fourtwnty. Adalah grup yang kini tengah meroket, namanya kian melambung di panggung-panggung pensi dan festival musik. Puncaknya ketika mereka didaulat untuk mengisi soundtrack dari Film Filosopi Kopi. Lagu …

• Dec 6, 2017

5 Kolaborasi Seru Musisi Indonesia Yang Pernah Ada

Akhir-akhir ini banyak terjadi proyek kolaborasi antara musisi Indonesia. Hal ini bagus buat wajah musik tanah air kita. Kolaborasi memang diperlukan agar terjadi sesuatu yang dinamis, baik bagi pecinta musik maupun bagi musisinya sendiri. …

• Nov 28, 2017

Inilah Daftar Pemenang AMI Awards 2017

Anugerah Musik Indonesia Awards yang ke-20 rampung dilaksanakan pada hari Kamis [16/11] lalu di Theater Garuda, Taman Mini Indonesia Indah. Piala penghargaan yang diterima menjadi semangat mutakhir bagi insan permusikan untuk tetap konsisten memberikan yang terbaik.  …

• Nov 18, 2017

Gelaran Supersonik menghadirkan Atilia Haron Dan Setengah Sore

Gelaran konser Supersonik kembali digelar. Tak terasa kali ini mencapai edisi ke-21. Dan di edisi 21 kali ini, konser reguler hasil kerjasama SRM dan IFI (institut Francais Indonesia) akan menghadirkan Atilia Haron. Penyanyi asal …

• Nov 11, 2017

5 Lagu Pop Lokal Pilihan Reza “The Groove”

Pria bernama lengkap Reza Hernanza Desiawan ini adalah vokalis band acid jazz kugiran asal Bandung yang bernama The Groove yang terbentuk sejak 1997. Setelah merilis album perdananya di tahun 1999, The Groove telah merilis …

• Oct 12, 2017

Nino & Nagita Siapkan “Benar Nyata”

Anggota RAN, Nino memulai episode baru sebagai penyanyi solo dengan menggaet Nagita Slavina untuk merilis single berjudul “Benar Nyata” pada tanggal 13 Oktober 2017. Karier solo ini tak lain menjadi bukti eksistensinya. Apa yang …

• Oct 12, 2017

Pop Figur – Rizma Arizky Manajer “Kelompok Penerbang Roket”

Rizma Arizky adalah nama penting dibalik terbentuknya Kelompok Penerbang Roket. Bagaikan manajer Malcolm McLaren yang turut membentuk band punk The Sex Pistols, Rizma mempertemukan Coki, Rey dan Viki yang sebelumnya saling tidak mengenal hingga …

• Oct 3, 2017

5 Lagu Pop Indonesia Pilihan Sandhy Sondoro

Nama Sandhy Sondoro tidak bisa dipisahkan dari perjalanan musik pop tanah air saat ini. Namanya melambung ketika tahun 2009 ia menjuarai New Wave, sebuah “International Contest of Young Pop Singer” yang digelar di Jurmala, …

• Sep 26, 2017

Rayakan Ultah ke-60, Musisi Senior Candra Darusman Buku dan Single

  Musisi senior Indonesia Chandra Darusman baru saja genap berusia 60 tahun. Untuk merayakannya ia meluncurkan buku berjudul Perjalanan Sebuah Lagu. Buku ini ditulis sebagai bentuk kepeduliannya terhadap hak cipta karya musik Indonesia. Buku …

• Sep 6, 2017

Sterocase Rilis Album Kedua, Colors

Unit pop/rock alternative ibukota, Stereocase merilis album kedua mereka. Band yang terdiri dari duo kakak beradik Fadli Rezasyah (Vokal) dan Iqif (Drum, synth) ini akhirnya merilis album barunya setelah mereka merilis singlenya yang berjudul …

• Sep 2, 2017

Fase Ketiga Synchronize Fest 2017 Telah Diumumkan

Festival musik Synchronize Festival (Synchronize Fest) 2017 tak henti-hentinya mengumumkan line up mereka. Setelah fase pertama dan kedua yang semuanya berjumlah 60 nama, mereka kembali mengumumkan fase ketiga dari daftar penampil di festival yang …

• Aug 25, 2017

Suara Anak Pertiwi Merilis “Tersenyumlah Ibu Pertiwi”

Masih dalam suasana kemerdekaan. Demi merayakan hari Kemerdekaan Republik Indonesia, sejumlah penyanyi dan musisi lintas generasi dan lintas genre bergabung menjadi satu dalam Suara Anak Pertiwi dan merilis sebuah lagu berjudul “Tersenyumlah Ibu Pertiwi.” …

• Aug 21, 2017