Articles

Webinar: Pentingkah Pengarsipan Rilisan Dangdut Saat Ini | BISIK – BISIK

Di bulan Desember lalu, Kemenparekraf bersama dengan Pop Hari Ini dan Irama Nusantara mempersembahkan sebuah webinar bertajuk “Pentingkah Pengarsipan Rilisan Dangdut Saat Ini?” Sebuah webinar yang akan membawa tema besar dari musik dangdut; Apa …

• Dec 23, 2020

Atlesta Persembahkan It’s Okay This 2020 Virtual Concert

Solois asal Malang, Atlesta, akan menutup tahun 2020 ini dengan It’s Okay This 2020 Virtual Concert. Sejatinya, virtual concert ini adalah sebuah dokumentasi ‘emosional’ dari It’s Okay This 2020 Concert, sebuah live show pertama …

• Dec 23, 2020

Ragam Kolaborasi Kejutan di IDGAF!

Di akhir pekan lalu, tepatnya pada tanggal 19 dan 20 Desember, sebuah keseruan hadir menemani malam yang – ternyata di beberapa daerah, cukup berangin. Keseruan tersebut, bertajuk IDGAF alias I Dont Give A Fest. …

• Dec 22, 2020

6 Vokalis Band Indonesia Paling Hensem

Melabeli hensem (handsome, red) kepada vokalis band tidak butuh waktu lama memikirkannya. Mengingat nama-nama yang terpilih cukup lama menghiasi panggung musik Indonesia. Rata-rata mereka sudah berkarier lebih dari satu dekade.  Bicara vokalis dalam sebuah …

• Dec 21, 2020

Muchos Libre Persembahkan Single Untuk Para Pemalas

“Single terbaru Muchos Libre ini menceritakan tentang seekor babi ternak yang diakhir hidupnya kita ketahui hanya akan menjadi daging olahan. Namun, sang babi memilih untuk menjadi kucing supaya tidak menjadi daging olahan”. Kira-kira seperti …

• Dec 21, 2020

5 Lagu Indonesia Pilihan Fadli ‘Awan’ Fikriawan (.Feast)

.Feast meluncurkan video musik “Kembali Ke Posisi Masing-Masing” sebulan yang lalu. dalam video ini, Fadli ‘Awan’ Fikriawan maupun tiga rekan lainnya tidak berpartisipasi  melainkan hanya Bodat selaku pencipta lagu yang ditemani Oomleo.    Di …

• Dec 19, 2020

WSATCC Siap Rilis Album Ketiganya

Setelah hampir sepuluh tahun lamanya, akhirnya yang ditunggu-tunggu pun tiba juga. White Shoes & The Couples Company (selanjutnya akan ditulis dengan WSATCC) resmi mengabarkan bahwa akan merilis album ketiga mereka di tanggal 20 Desember …

• Dec 19, 2020

Cerita Benci Jadi Cinta ala RAN.

Setelah resmi menutup rangkaian proyek Omne Trium Perfectum, RAN juga resmi menutup tahun 2020 ini dengan “Orang Yang Paling Kubenci”.   View this post on Instagram   A post shared by RAN (@ranforyourlife) Walaupun …

• Dec 18, 2020

6 Kanal Kreatif Bawakan Keseruan di Penghujung 2020 Lewat I Dont Give a Fest

Satu lagi keseruan yang bakal terjadi di bulan Desember 2020 ini. Sebuah festival besar akan segera digelar yang akan menjadi festival streaming paling keren yang pernah dibuat sebagai penutup tahun 2020. Bertajuk I Don’t …

• Dec 17, 2020

PHI Spesial Mempersembahkan: Pemutaran Perdana Video Musik “Rumah” dari Tuan Tigabelas

Setelah resmi melepas single “Rumah” di awal bulan Desember ini, Tuan Tigabelas meneruskan rangkaian rilisnya single tersebut dengan sebuah video musiknya. Sama seperti singlenya, video musik dari “Rumah” ini ditayangkan secara eksklusif di Pophariini.com, …

• Dec 16, 2020

Monica Hapsari Melepas Single Saat Gerhana Matahari

Hari Senin (14/12) lalu, Monica Hapsari resmi melepas single perdana dari proyek solonya. Bertajuk “Chant Of The Sun Scream”, single ini hadir bertepatan dengan gerhana terakhir di tahun 2020, yang secara khusus pada pukul …

• Dec 15, 2020

Menyimak Kolaborasi Super Antara Tujuh Musisi di Collabonation Camp.

Kalau kalian memperhatikan akun media sosial dari nama-nama seperti Kunto Aji, Iga Massardi, Sal Priadi, dan Petra Sihombing di waktu-waktu dekat ini, maka seharusnya kalian sudah tahu bahwa sedang terjadi keseruan yang mereka ikuti …

• Dec 15, 2020

5 Band Dengan Followers Terbanyak

Meski belum sampai menjadi tolak ukur sebuah kesuksesan, pada akhirnya media sosial menjadi sesuatu yang wajib dalam menghiasi catatan perjalanan band. Kali ini, Pop Hari Ini merangkum lima band Indonesia berpengikut terbanyak di Instagram. …

• Dec 14, 2020