Articles

M Bloc Space, Kemeriahan Baru di Selatan Jakarta

Bagi pecinta kuliner, Blok M menjadi tujuan makan gultik (gulai tikungan). Musisi juga tak sedikit yang mengawali kariernya di Kebayoran Baru sana. Sampai sekarang Warung Apresiasi atau dikenal Wapress masih aktif. Di antara fakta …

• Sep 30, 2019

Rachun Menentang Sikap ‘Kesewenang-wenangan’

Rachun, sebuah trio dari label rekaman POTS (milik Potlot) asal Jakarta baru saja merilis single “Kenapa Harus” pada Rabu (25/09) lalu. Lagu ini akan mengisi EP ke-5 Rachun berjudul Sotoy yang akan dirilis pada …

• Sep 30, 2019

5 Vokalis Pria Indonesia Serba Bisa

Seorang vokalis band dapat dikatakan sebagai wajah atau cerminan dari band tersebut. Biasanya, seorang vokalis band merupakan sosok yang memiliki keunikan sendiri. Selain menjadi vokalis band, pria-pria ini ternyata juga memiliki keahlian lain di …

• Sep 29, 2019

Gandeng Doddy Komunal, Jangar Melepas Single Terbaru “Haerath I”

“Haerath I”: kolaborasi mutakhir Jangar dengan Doddy Hamson ‘Komunal’ Menjadi salah satu lagu yang masuk ke dalam album perdana mereka, Jelang Malam. Sungguh menjadi kehormatan bagi kami untuk menjadi yang pertama kali memperdengarkan single ini …

• Sep 29, 2019

Rocket Rockers Pemanasan Synchronize Festival

Unit pop punk asal Bandung yang sudah lama berkarier, Rocket Rockers tampil pada hari Minggu, 22 September 2019 kemarin. Hajatan yang berkolaborasi dengan Duck Down Bar, Jakarta ini diselenggarakan sebagai pemanasan acara Synchronize Fest 2019. …

• Sep 28, 2019

Kurosuke Mensyukuri Kehidupan Lewat “Roses”

Kurosuke, solois sekaligus gitaris band Anomalyst kembali mengeluarkan single fun dan catchy yang diberjudul “Roses” pada 25 September 2019 kemarin. Lagu ini akan melengkapi album mini miliknya yang akan segera rilis berjudul The Tales …

• Sep 28, 2019

Kabar Terbaru Ananda Badudu

Ananda Badudu, wartawan/musisi yang sebelumnya menggalang dana untuk mahasiswa akhirnya dinyatakan bebas murni pagi ini, dan kini statusnya menjadi saksi. Sebelumnya Ananda yang melakukan penggalangan dana untuk mahasiswa yang berdemo ini dijemput polisi untuk …

• Sep 27, 2019

Menuju Lokatara Music Festival

Road to Lokatara Music Festival in Collaboration with Menjadi Manusia digelar pada hari Jumat, 20 September 2019 di Studio Palem, Jakarta. Setelah acara diisi bincang-bincang atas nama Menelirik, panggung malam itu dibuka Pamungkas yang kali …

• Sep 27, 2019

5 Lagu Indonesia Favorit Pengiring Aksi Mahasiswa

Seperti yang telah kami beritakan sebelumnya, aksi mahasiswa di depan gedung DPR, Senayan tanggal 23 – 24 September kemarin bukanlah sembarang aksi. Mahasiswa menganggap Pemerintah dan Dewan Perwakilan Rakyat tidak belajar dari beragam kesalahan …

• Sep 26, 2019

Single Terbaru Laze Bersama Hindia

Setelah merilis single kolaborasi pada awal tahun 2019, Laze, rapper muda Indonesia yang kini tengah naik daun baru saja merilis single solo pertama di tahun 2019 pada Jumat (20/09) kemarin yang bertajuk “Sementara”. Menariknya, …

• Sep 26, 2019

Menelirik bersama Iga Massardi “Barasuara”

Road to Lokatara Music Festival mempersembahkan Menelirik: An Intimate Discussion with Musicians hari Jumat (20/9) di Studio Palem, Jakarta. Sesi spesial ini bertujuan untuk mengenal lebih dekat musisi favorit dan mengetahui lebih dalam cerita …

• Sep 25, 2019

Ananda Badudu Galang Dana Untuk Mahasiswa Yang Berdemo

Ananda Badudu, musisi yang pernah mendirikan Banda Neira dengan Rara Sekar menggalang dana untuk mendukung aksi mahasiswa di gedung DPR pada tanggal 23-24 September 2019 melalui situs kitabisa.com dengan nama Dukung Aksi Mahasiswa di Gedung …

• Sep 25, 2019

Ketika Lagu .Feast Berkumandang dalam Aksi Mahasiswa di DPR

Mahasiswa dari berbagai universitas turun ke jalan untuk melakukan aksi di depan gedung DPR, Senayan sejak Senin (23/09) kemarin. Beragam hal menarik mewarnai aksi demo ribuan mahasiswa ini. Salah satunya adalah diputarnya lagu “Peradaban” …

• Sep 24, 2019