News

ikkubaru Siap Tampil di Rocking The Region 2022

Kuartet pop asal Bandung, ikkubaru dipastikan akan tampil di gelaran Rocking The Region 2022 yang bertempat di Esplanade – Theatres on the Bay, Singapura.

• Aug 15, 2022

Pamungkas Bernyanyi Bersama Grup Musik Asal Filipina, Ben&Ben

Baru-baru ini, Pamungkas tengah terlibat dalam sebuah kolaborasi lintas negara bersama Ben&Ben, grup musik asal Filipina yang beranggotakan sembilan orang.

• Aug 14, 2022

Stars and Rabbit Luncurkan Vinyl Album Rainbow Aisle

Menengok kembali tentang Rainbow Aisle, album ini dirilis oleh Stars and Rabbit pada bulan Februari 2020, tepat sebelum badai pandemi menghantam Indonesia.

• Aug 12, 2022

Dari Agnez Mo Hingga Payung Teduh x Pusakata Ramaikan Synchronize Festival 2022!

Hari Rabu (10/08) ini, Synchronize Festival 2022 resmi mengumumkan keseluruhan penampil di gelarannya mendatang. Siapa saja mereka?

• Aug 10, 2022

The Panturas Menggila di Wahana Ombak Banyu Asmara Jakarta

Hari Sabtu (06/08) lalu, The Panturas resmi menutup rangkaian pertunjukan Wahana Ombak Banyu Asmara di Jakarta dengan luar biasa.

• Aug 8, 2022

Keseruan Pica Fest Masih Berlangsung!

Keseruan Pica Fest masih berlangsung! Sejak hari Kamis (04/08) lalu, gelaran Pica Fest resmi diselenggarakan di Niti Mandala Renon, Denpasar, Bali.

• Aug 6, 2022

The Sounds Project Vol. 5 Siap Guncang Ancol!

Deretan nama yang beragam serta lintas generasi dan genre ini memang menjadi sebuah tema besar yang The Sounds Project Vol. 5 suguhkan.

• Aug 4, 2022

Kolaborasi The Dare dan Allan Soebakir di Video Musik “Semeti Medley”

Selain menggarap video musik dari The Dare, banyak nama-nama lain yang turut dibuatkan video musiknya oleh Allan Soebakir dan Sinema Pinggiran.

• Aug 1, 2022

The Jansen Selipkan Kejutan di CD Album Ketiga

Di format CD, The Jansen menyelipkan bonus track berjudul “Planetarium” yang melibatkan solois asal Lombok, Mirakei sebagai kolaborator.

• Jul 29, 2022

Luapan Kemarahan Retlehs dalam EP Debutnya

Dari judul EP, Retlehs menginterpretasikan sosok mitologi Yunani, Satir, manusia setengah kambing sebagai penggambaran manusia yang bertingkah merugikan.

• Jul 28, 2022