New Music

Pertanyaan Di Balik Album Kedua Teddy Adhitya

Dalam rangka penghitungan mundur menuju rilis album barunya Question Mark, Teddy Adhitya mengadakan private hearing yang diadakan di Earhouse, Pamulang pada Selasa, 20 Agustus 2019 kemarin Private hearing ini dibuka dengan penampilan Endah N Rhesa yang …

• Aug 24, 2019

Melihat Warna Baru RAN Lewat OMNE TRIUM PERFECTUM The Series

Rayi, Asta, Nino yang tergabung dalam RAN akan mengeluarkan proyek baru yang diberi nama OMNE TRIUM PERFECTUM; The Series. Pada proyek ini, Rayi, Asta, dan Nino masing-masing akan menahkodai satu lagu dengan taste masing-masing. …

• Aug 23, 2019

Pesta Es Krim Kurosuke di Video Klip “Little Joy”

Kurosuke baru saja merilis video klip lagu “Little Joy” pada Kamis, 15 Agustus 2019 menyusul single dengan judul sama yang sudah dirilis pada akhir Juli sebelumnya. Video ini menampilkan musisi-musisi seperti personil Efek Rumah …

• Aug 20, 2019

88rising dan NIKI kembali dengan Head In The Clouds II

Setelah sukses dengan album Head In The Clouds yang dirilis pada tahun 2018, 88rising mengumumkan album volume ke duanya yang berisi lagu-lagu dari artis-artis yang berada di bawah naungan label hip-hop asal Amerika Serikat tersebut. …

• Aug 18, 2019

Afgan Rilis Singel Disko Sebelum “Pamit”, Diproduseri Widi Puradiredja

Widi Puradireja selain dikenal sebagai drummer dari band Maliq & D’Essentials dan juga produser dari penyanyi-penyanyi Indonesia seperti Glenn Fredly, Lala Karmela, Sir Dandy dan masih banyak lagi. Kali ini ia kembali memproduseri penyanyi …

• Aug 16, 2019

Bengawan Solo Orkestra ala Ricky Lionardi dan Tompi

Ricky Lionardio, seorang composer/arranger Indonesia berkolaborasi dengan penyanyi jazz Tompi untuk merilis single ketiganya pada 19 Agustus 2019. Single ini berjudul “Bengawan Solo”, lagu keroncong Indonesia klasik yang diciptakan oleh Gesang. Lagu “Bengawan Solo” …

• Aug 16, 2019

Obat Rindu Untuk Para Fans Humania

Setelah resmi merilis semua katalog lamanya, duo nu-jazz Humania kembali merilis single “The Art of Letting Go” pada 9 Agustus 2019.  Single ini rencananya akan masuk dalam album back catalog format digital yang diedarkan …

• Aug 15, 2019

Diskoria Melepas Video Balada Insan Muda

Duo selektor DJ asal Jakarta, Diskoria melepas video klip “Balada Insan Muda”, single perdana mereka yang telah rilis sejak Februari lalu. Diunggah di akun Suara Disko, “Balada Insan Muda” menampilkan visual-visual yang menarik perhatian …

• Aug 14, 2019

Ketika Mocca dan Gardika Gigih Dipersatukan

Mocca, band indiepop/jazz/swing mengeluarkan single berjudul “Ketika Semua Berakhir” bersama dengan pianis muda berbakat, Gardika Gigih yang dirilis pada 8 Agustus 2019 kemarin. Lagu “Ketika Semua Berakhir” merupakan single ketiga Mocca dari album Lima. …

• Aug 12, 2019

Jevin Julian Tinggalkan Masa Lalu Dengan “Semu”

“Tujuh tahun denganmu, habis ditelan waktu, senduku bukan salahmu, semua hanya diriku”, secarik lirik dari lagu Jevin Julian, seorang produser musik yang baru saja merilis single berjudul “Semu” pada 7 Agustus 2019. Lagu ini menceritakan …

• Aug 12, 2019

Memaknai Masa Bersama Hursa

Hursa, band pendatang baru yang beranggotakan Gala (vocal; keyboard), Pandji (gitar), Irvan (synth; synth bass), dan Goldy (drum) merilis single keduanya yang berjudul “Makna Masa” pada 2 Agustus 2019. Single ini berjarak 6 bulan …

• Aug 8, 2019

Rayakan Satu Dekade, Alexa Rilis Album Live

Tak terasa, usia ALEXA sudah satu dekade. Demi merayakan perjalanan satu dekadenya, power pop/rock band asal Jakarta ini melepas sebuah album live yang bertajuk A Decade of Love, Life dan Laughter pada 7 Agustus kemarin. Satu …

• Aug 8, 2019

Perayaan Lima Tahun Berkarya Yura Yunita

Setelah sukses dengan album keduanya Merakit, Yura Yunita, seorang solois wanita kelahiran Bandung, baru saja merilis versi Deluxe dari album Merakit tersebut pada 2 Agustus 2019. Dalam Merakit Deluxe Album, Yura Yunita menambahkan tiga lagu …

• Aug 7, 2019