Archive: Malang

Ruang Kendali

Lahir 25 Agustus 2019 sebagai Main project band dari Abink (vokalis), Rian (Gitaris), Ditra (Basis), Bimo (Gitaris), dan Andy (Drummer). Berawal dari rian mempunyai keinginan untuk berkarya di bidang musik, tetapi terhambat dengan perkuliahan, …

• Oct 18, 2021

Kembali Berdansa Bersama Olegun Gobs!

Olegun Gobs, gerombolan skabies asal Jatinangor yang sudah malang melintang sejak tahun 2012 lalu kembali melepas sebuah materi teranyarnya.

• Oct 13, 2021

Coldiac dan Perayaan Atas Kehidupan

Jika “Sampaikan” membawa sebuah pesan kerinduan dan penyesalan, maka pesan terbalik dihadirkan oleh Coldiac dalam “Beautiful Day”.

• Oct 1, 2021

Jajang Bagus

Hanya ada satu kata yang pantas menggambarkan Jajang Bagus: Multitalenta. Lelaki kelahiran Ponorogo ini adalah seseorang yang serba bisa. Mengawali kariernya sebagai penari tradisional di usia 9 tahun, ia kemudian melanglangbuana & melakukan eksplorasi …

• Sep 21, 2021

Atha Rafif

Atha Rafif adalah seorang produser dan disjoki asal Bandung yang sekarang tinggal di Malang. Terpengaruh oleh musik-musik french funk, euro funk, disco 80’an dan artis seperti Breakbot, Folamour dan Daft Punk. Pada tahun 2020, …

• Sep 12, 2021

Pagi Tadi

Pagi Tadi berasal dari Malang. Terbentuk tahun 2015, kami adalah grup yang mempunyai concern yang kuat akan isu lingkungan. Album pertama Pagi Tadi yang bertajuk Kembara dirilis akhir tahun 2015. Dilanjutkan album kedua bertajuk …

• Sep 12, 2021

Indonesia Raya: Lagu Terlarang, Lagu Kebangsaan

W.R Supratman meninggalkan gubahan-gubahan “Dari Barat ke Timur” (“Dari Sabang Sampai Merauke”), “Ibu Kita Kartini”, hingga lagu kebangsaan “Indonesia Raya”

• Aug 12, 2021

Tancap Gas, Extreme Decay Lepas EP Terbarunya!

Di sepanjang bulan Juli ini, Extreme Decay seakan menebus kerinduan para penggemarnya dengan melepas beberapa cerita yang patut untuk disimak.

• Jul 29, 2021

hulica dan Kolaborasi Lintas Tiga Negara

hulica resmi melepas 3-Way Split, sebuah rilisan bersama yang turut memuat nama lintas negara, yakni cues (Singapura) dan Kudaranai 1nichi (Jepang).

• Jul 26, 2021

Menjura Kepada Maudy Ayunda

Maudy Ayunda memang sosok yang istimewa. Tiga album penuh, 15 single, membintangi 14 judul film, ia juga lulusan S1 Oxford, dan S2 di Stanford.

• Jul 23, 2021

Gandeng Christabel Annora, Giovanni Rahmadeva Lepas Proyek Solo

Giovanni Rahmadeva, yang juga dikenal sebagai penggebuk drum dari unit Polka Wars baru saja melepas sebuah materi perdana dari proyek solonya.

• Jul 22, 2021

5 Momen Penting Perjalanan Musik Aria Baron

Di edisi POPLIFE penuh duka kali ini, Pophariini mengulas 5 momen penting dalam perjalanan musik seorang Aria Baron, sosok musisi penting tanah air.

• Jun 29, 2021

Ini Dia 12 Band Metal Tercadas di Irama Kotak Suara

Simak nih 12 band metal paling cadas yang ada di program Irama Kotak Suara.

• Jun 19, 2021