Archive: Gen Z

Album Rekomendasi: Rusa Militan – No Future

Musik folk tengah menjamur. Benyak diantara artisnya adalah solo, duo atau trio, namun sedikit dari mereka yang berformat band. Dan Rusa Militan adalah satu dari band yang mengusung genre folk. Terbentuk di Bandung tahun …

• Aug 15, 2017

5 Lagu Populer Indonesia Bertema Kemerdekaan

Bulan Agustus adalah bulan saat nasionalisme masyarakat Indonesia mendadak naik. Musababnya tentu saja karena di bulan inilah hari kemerdekaan Indonesia diperingati saban tanggal 17 Agustus. Berbagai cara dilakukan untuk menunjukkan rasa cinta tanah air. …

• Aug 14, 2017

Pop Hari Itu: Panbers – Volume 1 (1971)

Siapa yang menyangka jika band yang beranggotakan kakak-beradik Pandjaitan ini memiliki lagu-lagu yang sarat dengan nuansa psikadelia dan hard rock yang sangat kental. Sepertinya stigma hit abadi mereka pada lagu ‘’Akhir Cinta’’ yang melekat …

• Aug 12, 2017

Pop Figur – Ari Renaldi, Sosok Di Balik Tulus dan Mocca

Ia adalah sosok dibalik karya-karya musik pop diantaranya: Mocca, Tulus, Yura, Vidi Aldiano, Afgan dan Raisa. Kini lebih dikenal sebagai produser, mungkin tak banyak juga yang tahu kalau ia memulai karirnya di musik sebagai …

• Aug 11, 2017

Pop Tips: Menjajal Panggung Internasional ala Lightcraft

Ada banyak cara musisi Indonesia bisa eksis di blantika musik di tanah airnya sendiri. Dengan rajin merilis banyak album dan diapresiasi oleh media musik dan fans. Ada yang menggelar tur sampai keliling Indonesia. Dan …

• Aug 9, 2017

Malam Gembira, Konser Merayakan Karya Cipta Guruh Sukarno Putra

Sejumlah musisi tanah air akan meramaikan sebuah pagelaran karya kolosal yang dipersembahkan oleh Swaragembira bertajuk Malam Gembira: Merayakan Karya Cipta Guruh Sukarno Putra pada 18 Agustus 2017 di The Pallas, SCBD, Jakarta. Musisi lintas …

• Aug 6, 2017

Videography Dan Fashion Pop Millennials.

Sebagai seorang pengamat fashion dan aesthetica yang masih relevan di bidang visual art dan musik, saya ingin membahas tentang maraknya generasi Z, di bawah generasi millenials atau mungkin di tengah-tengahnya, yang sangat amat kreatif …

• Aug 6, 2017

5 Lagu Pop Indonesia Pilihan Jimi Multhazam

Dulu menamai dirinya dengan Jimi Danger dan berpakaian mencolok dengan atribut jambulnya. Jimi Multhazam adalah musisi dan seniman yang sangat produktif berkarya. Menjadi salah satu pendiri dan vokalis band new wave The Upstairs yang …

• Aug 4, 2017

Homicide Melepas Paket Bundel Spesial Merchandise

Setelah merilis Complete Discography, grup hip hop legendaris Bandung, Homicide kembali dengan sasaran baru. Kali ini tak merilis ulang rekaman musik tetapi paket bundel merchandise. Paket berisi dua T-shirt yang menampilkan cover art album …

• Aug 3, 2017

Indische Party Merilis “Ingin Dekatmu”

Band 60’s revival Jakarta, Indische Party merilis single ketiga “Ingin Dekatmu” dari album Analog sekaligus juga merilis video musiknya. Video tayang perdana bertepatan dengan hari ulang tahun mereka yang keenam tanggal 21 Juli 2017. …

• Jul 29, 2017

Indie Ride bareng Endah N Rhesa

Endah N Rhesa akan kembali menumbuhkan kenangan masa kecil yang manis lewat Indie Ride: Journey of Passion pada tanggal 24 Juli-9 Agustus 2017 di Pulau Jawa. Tidak tanggung-tanggung, mereka siap mengayuh sepeda dari kota …

• Jul 26, 2017

Indonesia Darurat Lagu Pop Anak-Anak

Di Hari Anak Nasional 23 Juli ini ada kenyataan kurang menggembirakan. Sudah dua dekade hingga kini Indonesia memasuki kondisi darurat lagu pop anak-anak. Lebih banyak anak kecil yang menyanyikan lagu-lagu cinta orang dewasa ketimbang …

• Jul 22, 2017

Leon “KOIL”, Dibalik Drum dan Di Dapur

Koki sekaligus drummer band cadas ini kini hidup sambil menjalankan 2 hobinya. Sehari-hari ia memasak dan menjalankan bisnis rumah makan Legoh miliknya, di akhir pekan ia bermain drum dengan Koil. Koil sendiri adalah band …

• Jul 18, 2017