Archive: 5 Lagu Pilihan

Lebih Dekat dengan Dekat Lewat Numbers

Ada beberapa hal yang berbeda pada Numbers, album penuh pertama Dekat. Kalau sebelumnya mereka mengandalkan produser untuk mengerjakan mini-album Lahir Kembali (2014) dan Meranggas (2016), kali ini semua lagu untuk pertama kalinya sepenuhnya digarap …

• Oct 12, 2018

Irama Dari Nusantara: Perjalanan Panjang Radio Kita

“Di radio aku dengar lagu kesayanganmu Kutelepon di rumahmu sedang apa sayangku Kuharap engkau mendengar Dan kukatakan rindu” Lagu “Kugadaikan Cintaku” yang dipopulerkan oleh Gombloh ini cukup lama bertengger dalam hits radio hingga tahun …

• Sep 20, 2018

Cerita Sedih Neonomora di Balik Single “Blinding”

Semua pecinta musik Indonesia, terlebih fans penasaran seperti apa album terbaru Neonomora, Waters yang bakal dirilis 28 September nanti. Neonomora berbaik hati untuk sedikit mengobati rasa penasaran ini dengan melepas salah satu single yang …

• Sep 8, 2018

Masuk AMI Awards, Coldiac Siap Lempar Album

Tak ada yang bisa menyangka bahwa grup R&B asal Malang dengan nama Coldiac ini berhasil masuk dalam nominasi AMI Awards 2018. Lewat lagu “Wreck This Journal”, mereka masuk dalam kategori duo/grup/vocal grup/kolaborasi R&B terbaik …

• Sep 3, 2018

Seruan Anggun Untuk Pemuda di Asian Games 2018

Au nom de la lune beredar di Perancis via Columbia Records pada 24 Juni 1997, kemudian dirilis secara internasional di 33 negara oleh Sony Music International dengan judul Snow in Sahara. Di Indonesia, album ini …

• Aug 23, 2018

Murphy Radio, Math-Rockers Penyembah Skill dari Samarinda

Sangat menyenangkan mengetahui bahwa musik-musik dan band keren nggak hanya terpusat di Jawa, Bali dan sekitarnya. Seperti pulau Sumatera punya Semak Belukar, Suarasama, ((AUMAN)) dan kini Detention, begitu juga pulau Kalimantan. Di Pontianak saja …

• Aug 16, 2018

Cahaya Kulkas Arc Yellow yang Menerangi TV Berwarna

Artist: Arc Yellow Album: Oh Well… Nothing Label: demajors Ranking Indonesia: 7,5/10 Arc Yellow datang dengan menawarkan indie-rock 1990an dengan pengaruh kuat dari Nirvana, mungkin lebih tepatnya era In Utero. Terdengar ingin mengajukan manisnya …

• Aug 7, 2018

Sekali Lagi Hip Hop Indonesia

Hip Hop adalah tren hari ini. Genre ini sebenarnya sudah cukup lama ada di Indonesia dan punya komunitas bawah tanah yang cukup kuat. Namun tiga tahun belakangan, musik yang terpengaruh dari subkultur Amerika ini …

• Aug 1, 2018

Resensi: Sajian Pengang Pengantar 18 Musik Keras

Artist: Various Album: musikeras Cracked It! Label: demajors Ranking Indonesia: 7/10 Matahari cukup hangat ketika saya memasukkan CD musikeras CRACKED IT! ke dalam alat pemutar di mobil, mencari tempat nyaman untuk menulis resensi ini. …

• Jul 23, 2018

Festival Soundrenaline 2018 Suguhkan yang Terbaik

Festival Soundrenaline 2018 kembali digelar pada tanggal 8 dan 9 September di Garuda Wisnu Kencana, Bali dengan mengusung tema The Soul of Expression. Sederet musisi lokal maupun internasional siap berbagi panggung. Sebut saja Barasuara, …

• Jul 16, 2018

Indra Lesmana Project dan Proyek-Proyek Lesmana Lainnya

Lima belas lampu kelabu di atas latar gulita mengurung Indra Lesmana. Si legenda hidup hanya sendiri di panggung, dirinya dikepung synthesizer yang menjulur. Sepenuh jiwa ia menyerbunya! Tapi tak hanya dia; kapten kapal antariksa …

• Jul 6, 2018

Jejak Soekarno di Musik Pop Indonesia

Sosok presiden pertama Indonesia ini selalu punya banyak sisi menarik untuk dikupas. Sebagai politisi, negarawan, arsitek, dan…ehm.. Don Juan pemikat wanita. Putra Sang Fajar yang lahir pada 6 Juni 1901 ini juga dikenal sebagai …

• Jun 18, 2018

Pembuka Pintu Bernama Indie Ten

“Banyak grup musik berbakat dan berpotensi bertebaran di tanah air, tetapi hanya segelintir yang berkesempatan menuangkan karya musiknya dalam suatu album. Berpijak dari sinilah makan Sony Music Indonesia merasa terpanggil untuk menampung kreatifitas mereka,” …

• Apr 24, 2018