Archive: Rekomendasi

Nadin Amizah – Selamat Ulang Tahun

Bagaimana bisa seorang penyanyi belia seperti Nadin Amizah bicara kegamangan memasuki usia dewasa ketika liriknya justru menyatakan sebaliknya?

• Jun 23, 2020

Rekomendasi: Gelombang Terakhir

Mendengarkan EP terbaru dari Irwin Ardy ini terasa menyejukkan. Bisa menjadi teman beristirahat di hari Jumat, teman melepas penat pasca digempur dengan banyaknya jadwal rapat yang ketat.

• Jun 15, 2020

Woro & The Night Owls

Artist: Woro & The Night Owls Album: Don’t Let This World Make Us Bitter Label: demajors Punya album solo adalah satu dari hal yang menjadi checklist hidup saya selain punya band, jadi jurnalis, membuat …

• Apr 27, 2020

Amboro – Sumber Rejeki

Artis: Amboro Judul: Sumber Rejeki Label: Padepokan Sarang Laba / DeMajors Musik akustik memang bisa membuat teduh semua orang. Ada lagu “Untuk Perempuan yang Sedang di Pelukan”-nya Payung Teduh yang menenangkan, tetapi ada juga …

• Feb 19, 2020

Resensi: Hindia – Menari Dengan Bayangan

Artis: Hindia Album: Menari Dengan Bayangan Label: Sun Eater Coven Siapa sangka album kedua milik Kunto Aji, Mantra Mantra bisa membidani lahirnya sebuah album bertema serupa. Adalah Menari Dengan Bayangan, album solo perdana milik vokalis …

• Dec 25, 2019

Resensi: Danilla – Fingers

Artis: Danilla Album: Fingers Label: Laguland Records Peringkat Indonesia: 8/10 Di panggung Synchronize 2019 kemarin, Danilla bergurau tentang penggemar dan musiknya dengan berucap, “di lagu berikut semoga ga pada kabur ya. Jadi (biar) gue tau mana yang …

• Oct 21, 2019

Resensi: Heavy Metal Parents: Identitas Kultural Metalhead Indonesia 1980-an

Penulis: Yuka Dian Narendra, Gita Widya Laksmini Judul: Heavy Metal Parents. Identitas Kultural Metalhead Indonesia 1980-an Penerbit: Octopus Publisher Peringkat Indonesia: 8/10 Jargon “generasi menolak tua” yang digadang-gadang oleh band metal Seringai sejak 2004 …

• Oct 1, 2019

Resensi: Pusakata – Dua Buku

Artist: Pusakata Album: Dua Buku Label: MyMusic Peringkat Indonesia: 7/10 Selalu jadi pilihan sulit ketika personil band kesayangan berpisah dan masing-masing membuat album sendiri, lalu pendengar (seperti) harus memilih satu dari mereka. Plus juga sulit untuk tidak …

• Aug 13, 2019

Resensi Duo Kribo – OST. Duo Kribo (1979)

Artist: Duo Kribo Album: OST. DUO KRIBO Label: LIFE music, Malaysia Peringkat Indonesia: 8.5/10   Label Malaysia, LIFE Records kembali merilis ulang album Original Soundtrack Duo Kribo di 2019 dalam bentuk CD dan piringan hitam. Album ini merupakan …

• May 27, 2019

Resensi Anjing Dub – Gembira

Artist: Anjing Dub Album: Gembira Label: Dub House Records Peringkat Indonesia: 7/10 Perkenalkan Anjing Dub, duo asal Bandung yang memainkan musik dub asal Jamaika yang mengawang-ngawang dengan sentuhan reverb dan echo yang basah di mana-mana. Adalah Daniel Usman …

• May 13, 2019

Resensi: Barasuara – Pikiran dan Perjalanan

Artist: Barasuara Album: Pikiran dan Perjalanan Label: Darlin’ Records Peringkat Indonesia: 8/10 Nama adalah doa. Dan Barasuara konsisten seperti arang yang masih terbakar dalam album terbaru mereka. Sangat energetik, meledak-ledak berapi-api dan gawatnya berpotensi membakar dan menjalar. Persis …

• Apr 1, 2019

Resensi : Monkey To Millionaire – Bipolar

Kembali ke akar, album keempat yang layak jadi koleksi.  Artist: Monkey To Millionaire Album: Bipolar Label: Monkey To Millionaire Peringkat Indonesia: 7/10 Sangat menarik melihat fakta bahwa band seperti Monkey To Millionaire bisa keluar dari arus …

• Jan 28, 2019

Resensi : Mooner – O.M.

Seri petualangan rock Rekti yang rawan jadi adiktif dan digilai ketika band utamanya tengah istirahat. Artist: Mooner Album: O.M. Label: Bhang Records Peringkat Indonesia: 8/10 Apa bedanya Mooner dengan The SIGIT? Ini pertanyaan klasik yang mungkin Rekti, pentolan …

• Dec 3, 2018