Articles

Luise ‘Lu’ Najib, Si Cantik yang Misterius

Awal kuartal kedua tahun ini, Double Deer baru saja menambahkan satu lagi nama musisi dalam keluarga besarnya. Ia adalah Luise Najib atau yang disapa Lu, penyanyi dan penulis lagu perempuan asal Yogyakarta. Besar di …

• May 15, 2019

Burgerkill Berkemah Dengan Teman-Teman Begundal

Tanggal 19 – 21 April 2019 kemarin untuk pertama kalinya Begundal Hellclub bersama manajemen Burgerkill menggelar BEGUNDAL CAMPFEST 2019 bertempat di daerah kabupaten Bandung, Jawa Barat. Selain kumpul-kumpul dengan berbagai aktifitas antara para fans …

• May 14, 2019

Proyek Baru Gitaris Sore Reza “Echa” Dwiputranto

Gitaris band indiepop Jakarta SORE, Reza Dwiputranto merilis mini album dengan nama Maimun. Berisi tiga lagu album ini berjudul Tarkarbarnargar. Ketiga lagu maimun ini direkam di Studio Lontar, studio milik Bassist SORE, Awan Garnida, dan …

• May 14, 2019

Resensi Anjing Dub – Gembira

Artist: Anjing Dub Album: Gembira Label: Dub House Records Peringkat Indonesia: 7/10 Perkenalkan Anjing Dub, duo asal Bandung yang memainkan musik dub asal Jamaika yang mengawang-ngawang dengan sentuhan reverb dan echo yang basah di mana-mana. Adalah Daniel Usman …

• May 13, 2019

Bani Bumi, Karya Teranyar dari Polka Wars

Polka Wars boleh menghela nafas lega. Minggu-minggu ini, mereka telah merampungkan seluruh sesi rekaman, mixing dan mastering dari Bani Bumi, album kedua sekaligus album terbaru mereka. Wajar lega, pasalnya mereka menunggu satu tahun untuk …

• May 13, 2019

Album yang Mengubah Hidup: Pusakata

Pusakata tengah singgah dari satu kota ke kota lainnya dalam rangka perilisan single terbaru “Jalan Pulang” April 2019. Kami memergokinya di Coffee War, Kemang Timur, beberapa waktu lalu. Dari penuturanya, ia mengaku album Dua …

• May 12, 2019

HILLS Collective Kembali Merilis Penyanyi Eklektik, Kanina

Setelah merilis Sade Susanto, kolektif asal Semarang, HILLS. Collective kembali merilis penyanyi perempuan Kanina melalui singel perdananya. Dengan referensi eklektik: Bjork, Mery Kasiman, Tika and The Dissidents, Loreen, Janelle Monae, dan Lauryn Hill Kanina …

• May 12, 2019

16 Pertanyaan: Sade Susanto

Setelah merilis album Checkpoint, Sade Susanto bersyukur mendapat respon yang positif dari pendengarnya. Bahkan keluarganya tak menyangka ia cukup serius sampai mengeluarkan sebuah rilisan musik. Sade mengidolakan penyanyi H.E.R. yang dia anggap seperti kompas …

• May 11, 2019

Superfine Menutup Album Mini Dengan Video Musik Baru

Grup trio asal Bandung yang meleburkan esensi musik rock SUPERFINE menutup album mini Rabbit Hole (Bhang Records, 2017) dengan merilis musik video yang berjudul sama dengan album “Rabbit Hole”. Terhitung Sabtu, 13 April 2019, video musik …

• May 11, 2019

Dibuka : Pendaftaran Festival Musik Rumah 2019

Festival Musik Rumah akan kembali digelar pada tanggal 16, 17, dan 18 Agustus 2019 sebagai bentuk nyata bahwa musik ‘hidup’ dalam keseharian. Dalam unit masyarakat yang paling kecil yaitu keluarga atau rumah. Hal ini …

• May 10, 2019

Singel Penutup Dari HMGNC

Setelah merilis 2 singel pertama “Buka Hati Buka Kembali” dan “Sedikit Waktu” dari album ke lima mereka yang berjudul sama HMGNC, akhirnya HMGNC merilis singel ke 3 “Kisah Kita” sebagai penutup untuk album ke …

• May 10, 2019

Lagu-Lagu Religi Terbaik untuk Menemani Puasa Ramadan

Momentum bulan suci Ramadan dalam beberapa tahun terakhir menjadi lahan emas untuk pelaku bisnis rekaman mendulang uang.  Namun harus diakui semakin tahun pamor lagu religi malah semakin redup. Entah karena formula yang dipakai itu-itu …

• May 9, 2019

Synchronize Festival 2019 : Aksi Nyata Peduli Lingkungan

Tak terasa, beberapa bulan lagi ajang festival musik Indonesia paling besar, Synchronize Festival akan segera digelar. Sejak jauh hari, festival ini sudah menetapkan tanggal penyelenggaraannya, yaitu pada 4, 5, dan 6 Oktober 2019 di Gambir …

• May 9, 2019