Archive: Seringai

Beragam Kejutan Warnai AMI Awards 2018

Rabu (26/9) malam lalu adalah malam bagi musisi Indonesia. Inilah malam dimana kontribusi musisi Indonesia mendapat penghargaannya. Malam itu di ajang AMI Awards 2018, puluhan musisi berhasil memenangkan 48 kategori penghargaan penghargaan atas jerih …

• Sep 27, 2018

5 Manajer Band yang Harus Kalian Kenal

Di balik kesuksesan musisi, baik band atau penyanyi, jangan lupa kalau di belakangnya pasti ada manajer band yang tak lelah siang malam untuk mengatur mereka. Bukan sekadar mengurus kebutuhan musisi, mereka yang berprofesi sebagai …

• Sep 22, 2018

5 Musisi yang juga Youtuber

Youtube adalah celah bagi banyak orang untuk tampil dan menjadi populer ditonton oleh banyak orang. Banyak orang yang tersentuh oleh kehadiran social media yang satu ini. Beberapa bahkan melek dengan membuat konten-konten menarik dan menjadi …

• Sep 18, 2018

Lika-Liku Ilustrator Musik Independen Lokal

“Butut[1],” kata itu terlontar dari mulut ilustrator/perupa-cum-musisi Indra Wirawan a.k.a. Morrg  ketika saya tanya tentang apresiasi publik terhadap karya-karya perupa musik. Hal senada hampir sama diutarakan oleh perupa musik Riandy Karuniawan. Sambil manut-manut saja …

• Sep 6, 2018

Humor untuk Musik, Musik untuk Humor

Pada sebuah pertunjukan, Efek Rumah Kaca tampil berkostum putih-putih. Jarang ERK tampil dengan persiapan tema baju khusus seperti itu. Sebelum memulai sebuah lagu, vokalis Cholil bertanya kepada penonton, “Ada yang mau disuntik?” Penonton tertawa. …

• Aug 30, 2018

Siap-siap Synchronize Festival

Synchronize Festival akan berlangsung pada tanggal 5, 6, dan 7 Oktober 2018 di Gambir Expo, Kemayoran. Pihak penyelenggara Dyandra Promosindo dan Demajors menyiapkan lebih dari seratus nama penampil. Bagi yang belum ngeh, Demajors dan …

• Aug 29, 2018

Kecanduan Candu Baru ala Zat Kimia

Unit rock alternatif asal Pulau Dewata, Zat Kimia baru saja mengeluarkan single terbaru mereka bertajuk “Candu Baru”. Ini adalah single terbaru mereka sejak mereka mengeluarkan lagu “Reaktan” pada 2017 lalu. Band yang digawangi Ian …

• Aug 20, 2018

5 Album Merah Putih

Jangan menganggap serius tulisan ini. Jujur, kami membuat daftar album merah putih ini untuk sekadar ikut-ikutan euforia tujuhbelasan saja. Lagipula, kami tak mahir dalam membuat embel-embel album “paling Indonesia” atau album lirik berbahasa Indonesia …

• Aug 17, 2018

School of Rock: Menengok Kampus-Kampus Pencetak Rock Star

Kami menelusuri beberapa kampus-kampus dengan alumnus-alumnus musisi di titik penting industri musik tanah air. Siapa saja mereka?

• Aug 16, 2018

We The Fest 2018 : Makin Berwarna!

We The Fest rampung digelar pada tanggal 20, 21, dan 22 Juli 2018 di JIExpo Kemayoran. Festival besutan Ismaya Live ini semakin bersinar lewat penampilan artis internasional maupun lokal berbagai jenis musik. Pecinta musik, …

• Jul 25, 2018

Resensi: Sajian Pengang Pengantar 18 Musik Keras

Artist: Various Album: musikeras Cracked It! Label: demajors Ranking Indonesia: 7/10 Matahari cukup hangat ketika saya memasukkan CD musikeras CRACKED IT! ke dalam alat pemutar di mobil, mencari tempat nyaman untuk menulis resensi ini. …

• Jul 23, 2018

Gitaris Indonesia Yang Identik Dengan Gitar Bertanduk Setan

Musik rock punya gitar model Stratocaster dan Les Paul sebagai ikon rock n roll. Dari Jimi Hendrix yang identik dengan Stratocaster hingga gitaris Led Zeppelin, Jimmy Page identik dengan gitar model Les Paul. Selain …

• Jul 22, 2018

Ahmad Band, 20 Tahun yang Lalu

Di tengah pemberitaan miring kemarin soal Ahmad Dhani dan kasus penistaan agama, ingatlah akan hal ini: Ahmad Dhani pernah menjadi bagian penting bagi musik dan lagu protes tanah air. Saat itu belum ada Seringai …

• Jul 17, 2018