Archive: Feast

.Feast dan Narasi Multisemesta Terbarunya

.Feast mempersembahkan deretan akun Instagram yang menggambarkan narasi dari multisemesta yang mereka usung.

• Jun 23, 2021

Musisiku Sayang, Musisiku Malang: Musisi Ter-bully Netizen di 2020

Jika kamu tidak sanggup menahan panas kompor, jangan bekerja di dapur. Pepatah tersebut ditujukan sebagai peringatan bagi mereka yang menaruh harap menjadi seorang juru masak. Dapur rekaman juga demikian, musisi punya risiko tak menyenangkannya …

• Jan 13, 2021

5 Lagu Indonesia Pilihan Fadli ‘Awan’ Fikriawan (.Feast)

.Feast meluncurkan video musik “Kembali Ke Posisi Masing-Masing” sebulan yang lalu. dalam video ini, Fadli ‘Awan’ Fikriawan maupun tiga rekan lainnya tidak berpartisipasi  melainkan hanya Bodat selaku pencipta lagu yang ditemani Oomleo.    Di …

• Dec 19, 2020

Bersiaplah Untuk Here Comes The Sun Edisi Virtual

Tahun ini, Sun Eater kembali mempersembahkan gelaran Here Comes The Sun edisi virtual.

• Oct 25, 2020

Reaksi Musisi, Juga K-Popers Terhadap Omnibus Law Cipta Kerja

Dikutip dari Detik.com: Senen lalu (5/10/2020) pemerintah baru saja mengesahkan Undang-undang Omnibus Law. Keputusan tersebut pun mengundang penolakan dari buruh hingga mahasiswa. Imbasnya hari ini, Kamis 8 Oktober 2020 terjadi demo rusuh di beberapa …

• Oct 12, 2020

.Feast Bawa Pesan Cinta Lewat “Belalang Sembah”

.Feast hadir dengan sebuah video musik terbaru bertajuk “Belalang Sembah”. 

• Oct 6, 2020

5 Lagu .Feast Pilihan Fadli ‘Awan’ Fikriawan

Di awal perjalanan .Feast, Awan berpikir kalau band ini hanya untuk senang-senang saja. Delapan tahun berlalu, bandnya ini sudah melewati banyak kritikan serta pujian. Tak disangka .Feast juga sempat mengalami rencana bubar sekitar tahun …

• Sep 27, 2020

Lintas Generasi Saling NGADU: Goodnight Electric vs .Feast

Kolaborasi video game tidak terpikir sebelumnya oleh beberapa grup musik. Biasanya, kolaborasi antara grup musik hanya sebatas membuat lagu dan merchandise. Kolaborasi tersebut diberi nama Ngajak Duel atau yang disingkat menjadi NGADU, merupakan permainan …

• Sep 15, 2020

Satu Lagi Kejutan Dari .Feast

  “Awalnya, kita ingin bikin sesuatu yang lain saja, untuk mengisi pandemi, kita ingin cari manuver lain karena kita sudah terlalu lama membawa Membangun dan Menghancurkan. Secara teknis, agak ribet produksinya mengingat kondisi sekarang. …

• Sep 11, 2020

“Komodifikasi”, Pembuka Lembar Terbaru Perjalanan .Feast

.Feast resmi merilis “Komodifikasi”, single yang menjadi awal dari mini album mereka yang akan segera datang bertajuk Uang Muka.

• Sep 5, 2020

.Feast dan The Panturas Libas Soundstream Akhir Pekan

Soundstream babak ketiga akan digelar Sabtu (29/08) jam 21.00 WIB, kali ini Soundstream mempersembahkan .Feast dan The Panturas.

• Aug 28, 2020

“Setengah Tahun Ini”, Hindia Resmi Akhiri Menari Dengan Bayangan

Hindia merilis single terbaru, Setengah Tahun Ini. Dengan ini, moniker dari Baskara Putra resmi mengakhiri perjalanan album Menari Dengan Bayangan.

• Jul 16, 2020

Rubina, Angin Segar Solois Tanah Air

Siapa sih Rubina? Dara cantik ini adalah satu dari angin segar industri musik lokal hari ini. Ia baru saja merilis debut mini album bertajuk Modinha.

• Jul 15, 2020