Archive: Jazz

Blue Ocean Project

Blue Ocean Project dibentuk pada tahun 2014 oleh Rio Al Abror (drums) dan Ditra Prasista (piano). Berawal dengan format duotone namun pada tahun 2018 mengubah formatnya menjadi kuintet. Pada tahun 2019 grup ini beranggotakan …

• Feb 18, 2021

Rekomendasi: Mocca – Day By Day

Apa yang bisa lagi dilakukan Mocca, band indiepop berusia 21 tahun setelah merilis lima album? Dengan pengaruh dari band Swedia terbesar di 90an, The Cardigans, mereka kemudian memiliki formula dan sound khasnya sendiri. Dengan instrumentasi …

• Feb 15, 2021

Ibu Penyanyi, Anaknya Pun Penyanyi

Demi membuktikan peribahasa “buah jatuh tidak jauh dari pohonnya” kami menghadirkan para penyanyi muda dengan libunya yang juga penyanyi.

• Jan 31, 2021

Tangkapan Berbagai Konser Virtual di 2020

Kemeriahan yang tadinya paling dinanti berubah menjadi penantian yang tak berujung. Selama berbulan-bulan, penikmat musik akhirnya terus membiasakan diri menatap layar telefon genggam atau laptop mereka, demi mendapatkan hiburan musik baik di hari kerja …

• Jan 19, 2021

Irama Kotak Suara Pop Hari Ini #13

Kompilasi Irama Kotak Suara Pop Hari Ini edisi November hadir kembali dengan sepuluh nama yang memikat kami.

• Jan 15, 2021

In Memoriam: Musisi yang Meninggalkan Kita di 2020

Selalu ada suka dan duka di tiap tahunnya. Jika berbicara mengenai duka, tahun 2020 lalu memang membawa lukanya sendiri. Datangnya pandemi, memang menjadi puncak dari duka tersebut. Duka tersebut, juga dibarengi dengan hilangnya beberapa warna …

• Jan 12, 2021

Kaleidospop Musik Indonesia 2020 versi Pop Hari Ini

Di tahun pertama pandemi, kami sajikan beragam kejadian di musik yang getir sekaligus seru.

• Jan 2, 2021

Lagu Indonesia 2020 Favorit Redaksi Pophariini

Jika di tahun-tahun sebelumnya kami hanya merangkum album Indonesia favorit kami di tahun tersebut, maka tahun ini cukup spesial. Cukup spesial, karena akhirnya kami – tim redaksi memutuskan untuk memberikan masing-masing dua lagu Indonesia …

• Dec 29, 2020

Densky9 & Doni Joesran

Doni Joesran Where experience, dedication and pure skill is concerned, Doni Joesran has it all. With a musical resumé as long and extensive as Thelonious Monk’s piano solos and a glittering musical education to …

• Dec 29, 2020

Warna-warni Pendatang Baru di Edisi Kelima Emerging Showcase!

Sebagai penutup tahun 2020, Emerging Showcase kembali mengudara lagi di bulan Desember ini. Di edisi kelimanya, Emerging Showcase membawa lima nama yang masing-masing diantaranya membawa warnanya tersendiri. Program inkubasi musik bulanan dari Mbloc Space …

• Dec 28, 2020

Ragam Kolaborasi Kejutan di IDGAF!

Di akhir pekan lalu, tepatnya pada tanggal 19 dan 20 Desember, sebuah keseruan hadir menemani malam yang – ternyata di beberapa daerah, cukup berangin. Keseruan tersebut, bertajuk IDGAF alias I Dont Give A Fest. …

• Dec 22, 2020

6 Kanal Kreatif Bawakan Keseruan di Penghujung 2020 Lewat I Dont Give a Fest

Satu lagi keseruan yang bakal terjadi di bulan Desember 2020 ini. Sebuah festival besar akan segera digelar yang akan menjadi festival streaming paling keren yang pernah dibuat sebagai penutup tahun 2020. Bertajuk I Don’t …

• Dec 17, 2020

Rekomendasi: Oslo Ibrahim – I Only Dance When I’m Sad

Artis: Oslo Ibrahim Album: I Only Dance When I’m Sad Label: Orca Music Club Ingat pertama kali menyaksikan Oslo Ibrahim di panggung Java Jazz Festival 2020. Penampilannya unik dengan setelan jas rapih dipadu gaya …

• Dec 14, 2020