Archive: Jakarta Selatan

10 Suara Alternatif Irama Kotak Suara

Simak suara-suara alternative dari program Irama Kotak Suara.

• Nov 30, 2020

Wawancara Khusus Xaqhala: Perjalanan Menggugurkan Dosa  

Rapper Gerry Konaedi aka Xaqhala baru saja menyelesaikan perjalanan spiritual bersepeda dari Jogja – Jakarta.

• Nov 7, 2020

“Pulang Ke Pamulang”, Cara Endah N Rhesa Memaknai Pandemi

Endah N Rhesa memaknai situasi pandemi yang berjalan sepanjang tahun ini dengan menulis lagu bertajuk unik “Pulang Ke Pamulang”.

• Oct 4, 2020

5 Lagu Indonesia Pilihan Acin The Panturas

Di edisi 5 Lagu Indonesia Favorit, kami mengundang Acin The Panturas untuk membagikan 5 lagu yang jadi favoritnya. Simak bersama.

• Aug 29, 2020

Rayakan 5 Tahun, Label Berita Angkasa Merilis Album Kompilasi

Label rekaman asal Jakarta, Berita Angkasa merilis album kompilasi perdana berjudul Adiksi Adaptasi sebagai bentuk perayaan usia 5 tahun label ini.

• Jul 4, 2020

Selamat Hari Buku Nasional! Ini Buku Musik Lokal Terbaru Di 2020

Dalam kuartal kedua tahun 2020 ini, sudah ada delapan judul buku musik terbaru yang terbit.

• May 17, 2020

Jazz Buzz di Salihara, Pesona Musisi-musisi Jazz

Program tahunan milik Komunitas Salihara, Jazz Buzz akhirnya selesai terlaksana pada 15, 16, 22, dan 23 Februari 2020 di Teater Salihara, Jakarta. Dua pemenang Undangan Terbuka Mainkan Musikmu!, Railroad Theraphy asal Yogyakarta dan Intuition …

• Feb 27, 2020

Ihwal Kesehatan Mental di Blantika Musik Nusantara

“Bung, bisa menulis tentang isu kesehatan mental dan musik lokal?,” ujar Anto Arief, redaktur Pop Hari Ini bulan lalu lewat WhatsApp. Walaupun saya belum kepikiran akan menulis seperti apa untuk isu ini—karena sebelumnya saya pernah …

• Feb 13, 2020

Tandai Satu Dekade Bermusik, Gerald Situmorang Gelar 7 Pertunjukan

Pada 31 Januari 2010, seorang musisi bernama Gerald Situmorang menandai debutnya di belantika musik tanah air. Saat itu, pria yang akrab disapa GeSit ini bersama band pertamanya, Sketsa merilis debut album bertajuk Childhood’s Dream. Tahun …

• Jan 26, 2020

Minggu Bermandikan Sore

Sore atau Sore Ze Band menggelar konser Oye, Adelante! hari Minggu, 22 Desember 2019 di Studio Palem, Jakarta. Panggung tanpa sponsor ini berlangsung intim sekaligus mengharukan. Keintiman dimaksud penonton tampak sangat terhubung. Mengingat Sore …

• Dec 28, 2019

Ajang Ekspresi Diri di KASKUS Hobbyground

KASKUS, wadah komunitas terbesar yang ada di Indonesia akan mengadakan event komunitas yang mengangkat hobi dan passion bernama KASKUS HobbyGround. Dengan tema “Indonesia Hypest Hobby Festival”, KASKUS HobbyGround ini telah digelar pada 2-3 November 2019 kemarin …

• Nov 9, 2019

Tashoora Suarakan Isu Sosial Di Album Perdana

Tashoora, grup musik asal Yogyakarta yang terbentuk pada 2016 ini akhirnya menelurkan album penuh perdana mereka yang Diberi tajuk Hamba Jaring Cahaya, Hamba Bela Gelapnya. Band yang kini digawangi Oleh Danang Joedodarmo, Dita Permatas, …

• Nov 4, 2019

M Bloc’s Punk-Grunge Affairs: Persetubuhan Punk dan Grunge

Punk-Grunge Affairs adalah sebuah konser yang menghadirkan musisi dari ranah punk dan juga grunge dalam satu panggung. Konser yang diadakan pada 17 Oktober 2019 oleh M Bloc Live House ini bisa dibilang merupakan sebuah …

• Oct 19, 2019